Iklan

Pertanyaan

Perhatikan peta berikut ini! Pernyataan yang tepat berkaitan dengan peta kepadatan penduduk di Indonesia seperti gambar di atas yaitu…

Perhatikan peta berikut ini!

Pernyataan yang tepat berkaitan dengan peta kepadatan penduduk di Indonesia seperti gambar di atas yaitu…

  1. Program KB lebih berhasil di Papua dibandingkan di Jawa, sehingga kepadatan penduduk di Pulau Papua jauh lebih jarang dibandingkan Pulau Jawa.

  2. Transmigrasi dari Sulawesi ke Sumatra penting dilakukan untuk meratakan sebaran penduduk di Indonesia.

  3. Pulau Kalimantan lebih prioritas sebagai daerah tujuan transmigrasi dibandingkan Pulau Sumatra.

  4. Papua dan Kalimantan bukan wilayah tujuan yang baik untuk transmigrasi

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

21

:

23

:

49

Klaim

Iklan

F. Kartikasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah pilihan C.

jawaban yang paling tepat adalah pilihan C.

Pembahasan

Berdasarkan data pada peta, maka dapat disimpulkan bahwa urutan pulau besar di Indonesia dari kepadatan penduduk tertinggi, yaitu Pulau Jawa, Pulau Sumatra, Pulau Sulawesi, Pulau Kalimantan, dan Pulau Papua. Untuk meratakan persebaran penduduk di Indonesia, pemerintah menggalakkan program transmigrasi. Transmigrasi adalah perpindahan penduduk dari daerah padat penduduk ke daerah yang jarang penduduknya. Pulau Jawa merupakan pulau utara daerah asal transmigrasi, sedangkan pulau besar lainnya menjadi pulau-pulau tujuan transmigrasi. Pulau Kalimantan lebih jarang penduduknya dibandingkan Pulau Sumatra, sehingga Pulau Kalimantan berstatus lebih prioritas sebagai daerah tujuan transmigrasi dibandingkan Pulau Sumatra. Jadi jawaban yang paling tepat adalah pilihan C.

Berdasarkan data pada peta, maka dapat disimpulkan bahwa urutan pulau besar di Indonesia dari kepadatan penduduk tertinggi, yaitu Pulau Jawa, Pulau Sumatra, Pulau Sulawesi, Pulau Kalimantan, dan Pulau Papua. Untuk meratakan persebaran penduduk di Indonesia, pemerintah menggalakkan program transmigrasi. Transmigrasi adalah perpindahan penduduk dari daerah padat penduduk ke daerah yang jarang penduduknya. Pulau Jawa merupakan pulau utara daerah asal transmigrasi, sedangkan pulau besar lainnya menjadi pulau-pulau tujuan transmigrasi. Pulau Kalimantan lebih jarang penduduknya dibandingkan Pulau Sumatra, sehingga Pulau Kalimantan berstatus lebih prioritas sebagai daerah tujuan transmigrasi dibandingkan Pulau Sumatra. Jadi jawaban yang paling tepat adalah pilihan C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Untuk membuat peta tematik jalur evakuasi gempa bumi, peta-peta tematik yang dibutuhkan sebagai sumber data antara lain peta….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia