Proses pembentukan ikatan kovalen dari senyawa
Konfigurasi elektronnya adalah sebagai berikut:
N : 2 5 (memerlukan 3 elektron untuk mencapai kestabilan oktet)
H : 1 (memerlukan 1 elektron untuk mencapai kestabilan kaidah duplet)
Atom N menerima 3 elektron dari atom H kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.

Pada gambar dapat dilihat bahwa
memiliki pasangan elektron bebas (PEB) sejumlah 1 pasangan.
Proses pembentukan ikatan kovalen dari senyawa
Konfigurasi elektronnya adalah:
B : 2 3 (memerlukan 3 elektron untuk mencapai kestabilan (penyimpangan kaidah oktet))
F : 2 7 (memerlukan 1 elektron untuk mencapai kestabilan oktet)
Agar atom B dapat mencapai kestabilan, 1 atom B berikatan dengan 3 atom F. Sehingga atom B menerima 3 elektron dari atom F kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.
Proses pembentukan ikatan kovalen koordinasi antara 

Dari reaksi di atas dengan memperhatikan elektron dalam struktur Lewis dari
terlihat elektron atom N dari
disumbangkan ke atom B dari
agar terjadi reaksi membentuk
. Jadi kesimpulannya
penyumbang elektron menurut Lewis sebagai basa dan
penerima elektron menurut Lewis sebagai asam.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.