Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan terkait dengan usaha pada benda berikut! Gaya dorong untuk memindahkan lemari merupakan satu-satunya besaran yang menentukan nilai usaha. Perpindahan yang dihasilkan dari suatu gaya tarik terhadap suatu benda akan menghasilkan usaha negatif jika searah dengan gaya tarik. Sudut yang dibentuk antara gaya yang dilakukan dan perpindahan yang terjadi sangat memengaruhi nilai usaha. Gaya yang dilakukan jika tidak ada perpindahan, usaha akan bernilai nol. Pernyataan yang benar sesuai konsep usaha, yaitu...

Perhatikan pernyataan terkait dengan usaha pada benda berikut!

  1. Gaya dorong untuk memindahkan lemari merupakan satu-satunya besaran yang menentukan nilai usaha.
  2. Perpindahan yang dihasilkan dari suatu gaya tarik terhadap suatu benda akan menghasilkan usaha negatif jika searah dengan gaya tarik.
  3. Sudut yang dibentuk antara gaya yang dilakukan dan perpindahan yang terjadi sangat memengaruhi nilai usaha.
  4. Gaya yang dilakukan jika tidak ada perpindahan, usaha akan bernilai nol.

Pernyataan yang benar sesuai konsep usaha, yaitu... 

  1. 1 dan 2undefined 

  2. 1 dan 4undefined 

  3. 2 dan 3undefined 

  4. 2 dan 4undefined 

  5. 3 dan 4undefined 

Iklan

S. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Usaha atau kerja adalah energi yang disalurkan gaya ke sebuah benda sehingga benda tersebut bergerak. Pernyataan yang terkait dengan usaha adalah: Sudut yang dibentuk antara gaya yang dilakukan dan perpindahan yang terjadi sangat memengaruhi nilai usaha. Gaya yang dilakukan jika tidak ada perpindahan, usaha akan bernilai nol. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Usaha atau kerja adalah energi yang disalurkan gaya ke sebuah benda sehingga benda tersebut bergerak.

begin mathsize 14px style W equals F s end style 

Pernyataan yang terkait dengan usaha adalah:

  1. Sudut yang dibentuk antara gaya yang dilakukan dan perpindahan yang terjadi sangat memengaruhi nilai usaha.
  2. Gaya yang dilakukan jika tidak ada perpindahan, usaha akan bernilai nol.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

158

S.Aisyah

Bantu banget

Nico Cornelius Albert

Makasih ❤️

Inaya Rizka Khairunika

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda yang massanya 3 kg dan awalnya diam, bergerak dengan kecepatan 12 m/s pada saat t = 4 s. Besar usaha yang dilakukan benda yaitu ... (J)

11

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia