Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pertanyaan di bawah ini! Sebagian ikan memiliki bentuk tubuh torpedo Sirip diperlukan untuk melakukan berbagai manuver di dalam air Ekor dan sirip ikan berfungsi untuk menahan laju air Bentukstream linetubuh ikan berfungsi untuk mengurangi hambatandi dalam air Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, yang mendukung ikan untuk melakukan berbagai gerakan di dalam air adalah pernyataan nomor...

Perhatikan pernyataan-pertanyaan di bawah ini!

  1. Sebagian ikan memiliki bentuk tubuh torpedo 
  2. Sirip diperlukan untuk melakukan berbagai manuver di dalam air 
  3. Ekor dan sirip ikan berfungsi untuk menahan laju air 
  4. Bentuk stream line tubuh ikan berfungsi untuk mengurangi hambatan di dalam air

Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, yang mendukung ikan untuk melakukan berbagai gerakan di dalam air adalah pernyataan nomor... 

  1. 1, 2, dan 3 

  2. 2, 3, dan 4 

  3. 3, 4, dan 1 

  4. 1, 2, dan 4 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

10

:

29

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ikan bergerak dengan berenang menggunakan berbagai sirip yang digerakkan oleh otot di dalam tubuh ikan. Sirip yang digunakan ini adalah sirip dada, sirip punggung, sirip panggul, sirip dubur, dan sirip ekor. Ikan berenang dengan melakukan peregangan otot ikan di satu sisi tubuh mereka, dan melakukan relaksasi otot di sisi tubuh lain. Ini dilakukan berulang kali untuk mendorong ikan ke depan di dalam air. Bentuk tubuh ikan sangat penting untuk gerakannya. Dengan bentuk tubuh streamline yang mirip torpedo ini, ikan meminimalisir hambatan dari air ketika berenang. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Ikan bergerak dengan berenang menggunakan berbagai sirip yang digerakkan oleh otot di dalam tubuh ikan. Sirip yang digunakan ini adalah sirip dada, sirip punggung, sirip panggul, sirip dubur, dan sirip ekor.

Ikan berenang dengan melakukan peregangan otot ikan di satu sisi tubuh mereka, dan melakukan relaksasi otot di sisi tubuh lain. Ini dilakukan berulang kali untuk mendorong ikan ke depan di dalam air.

Bentuk tubuh ikan sangat penting untuk gerakannya. Dengan bentuk tubuh streamline yang mirip torpedo ini, ikan meminimalisir hambatan dari air ketika berenang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Dinda Mauliza

keren

DarrylSatria XR

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

I Ketut Andika Dharma Putra

Ini yang aku cari!

Raissa Kirani Aprilia

Makasih ❤️

Annisa Wasilatu Rohmah

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!