Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! Seorang oknum aparat menjadi penadah barang curian. Aktivitas geng motor remaja yang meresahkan masyarakat. Remaja yang bergaul dengan sekelompok preman menjadi malas belajar. Seorang pelajar bergaul dengan sekelompok pelajar yang suka tawuran. Memalsukan tanda tangan guru piket agar dapat keluar sekolah. Pernyatan yang merupakan perilaku menyimpang akibat sosialisasi subbudaya menyimpang ditunjukkan nomor ....

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!

  1. Seorang oknum aparat menjadi penadah barang curian.
  2. Aktivitas geng motor remaja yang meresahkan masyarakat.
  3. Remaja yang bergaul dengan sekelompok preman menjadi malas belajar.
  4. Seorang pelajar bergaul dengan sekelompok pelajar yang suka tawuran.
  5. Memalsukan tanda tangan guru piket agar dapat keluar sekolah.

Pernyatan yang merupakan perilaku menyimpang akibat sosialisasi subbudaya menyimpang ditunjukkan nomor ....space space

  1. (1), (2), dan (3)space space

  2. (1), (4), dan (5)space space

  3. (2), (3), dan (4)space space

  4. (2), (4), dan (5)space space

  5. (3), (4), dan (5)space space

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah C. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Poin yang ditanyakan adalahperilaku menyimpang akibat sosialisasi subbudaya menyimpang. Subkebudayaan menyimpang atau subbudaya menyimpang merupakan salah satu faktor terjadinya perilaku penyimpangan. Yang berarti budaya dari pergaulan dan lingkungan sekitar individu tersebut yang tidak baik, sehingga dapat mempengaruhi perilaku individu tersebut. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah C.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Poin yang ditanyakan adalah perilaku menyimpang akibat sosialisasi subbudaya menyimpang.

Subkebudayaan menyimpang atau subbudaya menyimpang merupakan salah satu faktor terjadinya perilaku penyimpangan. Yang berarti budaya dari pergaulan dan lingkungan sekitar individu tersebut yang tidak baik, sehingga dapat mempengaruhi perilaku individu tersebut.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Finda merupakan anak yang lemah lembut dan penurut. Perilaku Finda menjadi berubah ketika dia bergabung dengan salah satu kelompok geng motor. Finda menjadi senang berkata kasar, suka melawan aturan d...

27

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia