Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! Kecepatan konstan Kecepatan sudutnya konstan Percepatannya konstan Lajunya konstan Pernyataan yang benar tentang benda yang bergerak melingkar ditunjukkan oleh nomor....

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!

  1. Kecepatan konstan 
  2. Kecepatan sudutnya konstan
  3. Percepatannya konstan
  4. Lajunya konstan

Pernyataan yang benar tentang benda yang bergerak melingkar ditunjukkan oleh nomor ....  space

  1. 1, 2, 3, dan 4 space

  2. 1, 2, dan 3space

  3. 1 dan 3space

  4. 2 dan 4space

  5. 4space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

41

:

27

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah A.

jawabannya adalah A. space

Pembahasan

Gerak melingkar adalah gerak benda dengan linstasan melingkar. Pada soal tidak terdapat keterangan gerak melingkar seperti apa yang dimaksud . Pada gerak melingkar beraturan , kecepatannya konstan, kecepatan sudutnya konstan, lajunya konstan, namun percepatan benda bernilai nol. Maka pernyataan (1), (2), dan (4) bena r. Pada gerak melingkar berubah beraturan, kecepatannya berubah, kecepatan sudutnya berubah, lajunya berubah, namun percepatan benda bernilai tetap. Maka pernyataan (3) benar. Maka dapat disimpulkan bahwa seluruh pernyataan benar, karena soal tidak menyebutkan jenis gerak melingkar yang dimaksud Oleh karena itu, jawabannya adalah A .

Gerak melingkar adalah gerak benda dengan linstasan melingkar. Pada soal tidak terdapat keterangan gerak melingkar seperti apa yang dimaksud.

Pada gerak melingkar beraturan, kecepatannya konstan, kecepatan sudutnya konstan, lajunya konstan, namun percepatan benda bernilai nol. Maka pernyataan (1), (2), dan (4) benar.

Pada gerak melingkar berubah beraturan, kecepatannya berubah, kecepatan sudutnya berubah, lajunya berubah, namun percepatan benda bernilai tetap. Maka pernyataan (3) benar.

Maka dapat disimpulkan bahwa seluruh pernyataan benar, karena soal tidak menyebutkan jenis gerak melingkar yang dimaksud

Oleh karena itu, jawabannya adalah Aspace

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

58

Farassha

Ini yang aku cari!

Riza Purwitasari

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah gerinda yang mula-mula berputar dengan laju 600 rpm dipercepat sehingga lajunya menjadi 900 rpm. Selama dipercepat hingga 900 rpm, gerinda menempuh sudut 100π rad. Percepatan sudut yang dialami...

20

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia