Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini:
Pernyataan yang benar mengenai front panas dan dingin ditunjukkan oleh nomor ....
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 4
A. Nurina
Master Teacher
Front merupakan fenomena bertemunya massa udara dengan karakter yang berbeda, fenomenanya biasa terjadi di wilayah lintang tinggi. Front dapat terbagi menjadi beberapa jenis yaitu front panas, dingin, stasioner, dan oklusi. Front panas terjadi saat massa udara yang panas terdorong ke massa udara dingin dengan kemiringan bidang batas front bernilai sekitar 0,5-1. Adapun front dingin terbentuk ketika massa udara dingin terdorong ke massa udara panas dengan kemiringan bidang batas front bernilai lebih dari 2. Dampak dari front panas dan dingin ini umumnya adalah hujan.
Jadi, jawaban yang benar adalah B.
41
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia