Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan dibawah ini! Ekstrak daun bunga sepatu dapat menyuburkan rambut. Garam natrium tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan bakteri. Ragi saccharomyces dapat mengembangkan roti. Suhu lingkungan tidak mempengaruhi perkembangan udang galah. Pernyataan yang merupakan hipotesis alternatifadalah ....

Perhatikan pernyataan dibawah ini!
 

  1. Ekstrak daun bunga sepatu dapat menyuburkan rambut.
  2. Garam natrium tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan bakteri.
  3. Ragi saccharomyces dapat mengembangkan roti.
  4. Suhu lingkungan tidak mempengaruhi perkembangan udang galah.
     

Pernyataan yang merupakan hipotesis alternatif adalah ....space

  1. 1, 2, 3space

  2. 1, 3space

  3. 2, 4space

  4. 3, 4space

  5. 4space

Iklan

N. Fakhirah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Hipotesis merupakan dugaan atau jawaban sementara terhadap permasalahan yang terjadi dan akan dibuktikan kebenarannya melalui data atau fakta hasil penelitian. Hipotesis terbagi menjadi 2, yaitu hipotesis nol (H 0 ) dan hipotesis alternatif (H 1 ). Dalam membuat hipotesis harus menunjuk pada hubungan antara dua variabel atau lebih. Hipotesis nol (H 0 ) merupakanhipotesis yang menyatakan tidak ada pengaruh antara dua variabel. Sedangkan hipotesis alternatif (H 1 ) adalah hipotesis yang menyatakan terdapat pengaruh antara dua variabel. Berdasarkan penjelasan tersebut pernyataan yang menunjukkan hipotesis alternatif adalah nomor 1 dan 3, maka pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Hipotesis merupakan dugaan atau jawaban sementara terhadap permasalahan yang terjadi dan akan dibuktikan kebenarannya melalui data atau fakta hasil penelitian. Hipotesis terbagi menjadi 2, yaitu hipotesis nol (H0) dan hipotesis alternatif (H1). Dalam membuat hipotesis harus menunjuk pada hubungan antara dua variabel atau lebih. Hipotesis nol (H0) merupakan hipotesis yang menyatakan tidak ada pengaruh antara dua variabel. Sedangkan hipotesis alternatif (H1) adalah hipotesis yang menyatakan terdapat pengaruh antara dua variabel. Berdasarkan penjelasan tersebut pernyataan yang menunjukkan hipotesis alternatif adalah nomor 1 dan 3, maka pilihan jawaban yang tepat adalah B.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Masyarakat banyak yang mengubur berbagai jenis sampah di dalam tanah. Tujuannya agar sampah tidak menumpuk sehingga tidak mengakibatkan pencemaran lingkungan. Berdasarkan kasus tersebut, Wahyu berpiki...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia