Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan dibawah ini! Dualisme Gradualisme Emansipasi wanita Politik etis Kontrol sentral yang ketat Yang merupakan ciri-ciri sistem pendidikan masa kolonial ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan pernyataan dibawah ini! 

  1. Dualismeundefined 
  2. Gradualismeundefined 
  3. Emansipasi wanitaundefined 
  4. Politik etisundefined 
  5. Kontrol sentral yang ketatundefined 

Yang merupakan ciri-ciri sistem pendidikan masa kolonial ditunjukkan oleh nomor ....undefined 

  1. 1,2, dan 3undefined 

  2. 2,3, dan 5undefined 

  3. 1,2, dan 5undefined 

  4. 1, 3, dan 5undefined 

  5. 2,4, dan 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

50

:

58

Klaim

Iklan

A. Ramadhanti

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka pilihan jawaban yang tepat adalah C

maka pilihan jawaban yang tepat adalah C

Pembahasan

Ciri-ciri sistem pendidikan pada masa pemerintah kolonial Belanda adalah berikut ini: Gradualisme, memiliki arti bahwa pemerintah memperlambat proses perkembangan pendidikan di Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan kurangnya perhatian terhadap sistem pendidikan pada awal abad ke-19. Dualisme adalah kondisi dimana masyarakat dibagi menjadi dua kelompok baik secara rasial maupun sosial. Dua kelompok tersebut terdiri dari orang Belanda dan juga orang Indonesia. Pada sistem dualisme ini terdapat dua perbedaan perlakuan antara orang Belanda dan orang Indonesia. Kontrol sentral yang kuat maksudnya bahwa pemerintah memegang peranan penting dalam pendidikan saat itu. Dan setiap perubahan yang terjadi dalam sistem pendidikan tidak akan terjadi tanpa adanya persetujuan dari Gubernur Jendral atau Dewan Pendidikan yang bertindak atas nama pemerintah kolonial Belanda. Keterbatasan tujuan maksudnya, pelaksanaan pendidikan hanya sebagai penyedia pegawai pemerintah yang terdidik tidak lebih. Prinsip konkordansi, bertujuan untuk menjaga agar sekolah-sekolah di Hindia Belanda mempunyai kurikulum dan standar yang sama dengan sekolah-sekolah di negeri Belanda. Perencanaan pendidikan yang tidak sistematis, p endidikan pada masa pemerintahan Kolonial Belanda tidak didasari adanya struktur organisasi yang teratur, sebab pendirian lembaga pendidikan hanya sebagai wujud usaha pemerintah untuk mempermudah dalam pelaksanaan politiknya. Dengan demikian, maka pilihan jawaban yang tepat adalah C

Ciri-ciri sistem pendidikan pada masa pemerintah kolonial Belanda adalah berikut ini:

Gradualisme, memiliki arti bahwa pemerintah memperlambat proses perkembangan pendidikan di Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan kurangnya perhatian terhadap sistem pendidikan pada awal abad ke-19. Dualisme adalah kondisi dimana masyarakat dibagi menjadi dua kelompok baik secara rasial maupun sosial. Dua kelompok tersebut terdiri dari orang Belanda dan juga orang Indonesia. Pada sistem dualisme ini terdapat dua perbedaan perlakuan antara orang Belanda dan orang Indonesia. Kontrol sentral yang kuat maksudnya bahwa pemerintah memegang peranan penting dalam pendidikan saat itu. Dan setiap perubahan yang terjadi dalam sistem pendidikan tidak akan terjadi tanpa adanya persetujuan dari Gubernur Jendral atau Dewan Pendidikan yang bertindak atas nama pemerintah kolonial Belanda. Keterbatasan tujuan maksudnya, pelaksanaan pendidikan hanya sebagai penyedia pegawai pemerintah yang terdidik tidak lebih. Prinsip konkordansi, bertujuan untuk menjaga agar sekolah-sekolah di Hindia Belanda mempunyai kurikulum dan standar yang sama dengan sekolah-sekolah di negeri Belanda. Perencanaan pendidikan yang tidak sistematis, pendidikan pada masa pemerintahan Kolonial Belanda tidak didasari adanya struktur organisasi yang teratur, sebab pendirian lembaga pendidikan hanya sebagai wujud usaha pemerintah untuk mempermudah dalam pelaksanaan politiknya.undefined 

Dengan demikian, maka pilihan jawaban yang tepat adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan dibawah ini! Dualisme atau pembagian kelompok sosial Gradualisme atau perlambatan perkembangan pendidikan Perencanaan sistem pendidikan yang terstruktur dan sistenati...

23

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia