Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan di bawah ini! Mengembangkan cara berpikir rasional. Mengembangkan potensi yang dimiliki individu. Sarana mengembangkan individualistis. Sarana melestarikan kebudayaan. Sumber pedoman hidup bagi individu maupun kelompok. Manakah pernyataan di atas yang merupakan fungsi dari lembaga pendidikan ….

Perhatikan pernyataan di bawah ini!

  1. Mengembangkan cara berpikir rasional.
  2. Mengembangkan potensi yang dimiliki individu.
  3. Sarana mengembangkan individualistis.
  4. Sarana melestarikan kebudayaan.
  5. Sumber pedoman hidup bagi individu maupun kelompok.

Manakah pernyataan di atas yang merupakan fungsi dari lembaga pendidikan ….

  1. 1), 2), dan 3)

  2. 1), 2), dan 4)

  3. 2), 4), dan 5)

     

  4. 3), 4), dan 5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

22

:

45

Klaim

Iklan

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Fungsi lembaga pendidikan meliputi: Pendidikan memberi pengetahuan dan keterampilan yang menjadi bekal bagi individu di persaingan lapangan pekerjaan Mengembangkan potensi yang dimiliki individu demi pemenuhan kebutuhan hidupnya. Mengembangkan cara berpikir rasional. Sarana melestarikan kebudayaan dengan cara mewariskan kepada generasi berikutnya. Berdasarkan uraian di atas, maka fungsi lembaga pendidikan ditunjukkan pada pernyataan jawaban B. 1), 2), dan 4).

Fungsi lembaga pendidikan meliputi:

  • Pendidikan memberi pengetahuan dan keterampilan yang menjadi bekal bagi individu di persaingan lapangan pekerjaan
  • Mengembangkan potensi yang dimiliki individu demi pemenuhan kebutuhan hidupnya.
  • Mengembangkan cara berpikir rasional.
  • Sarana melestarikan kebudayaan dengan cara mewariskan kepada generasi berikutnya.

Berdasarkan uraian di atas, maka fungsi lembaga pendidikan ditunjukkan pada pernyataan jawaban B. 1), 2), dan 4).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam masyarakat yang makin modern orang tua tidak mungkin mampu mendidik anak-anaknya dalam seluruh bidang kehidupannya. Sekolah menjadi tempat yang paling dipercaya untuk melaksanakan fungsi pendidi...

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia