Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! terbentuk tubuh buah terbentuk miselium dikariotik kariogami menghasilkan inti diploid meiosis menghasilkan spora seksual haploid plasmogami dua hifa dengan tipe kawin berbeda Urutan yang tepat mengenai tahapan reproduksi seksual jamur cendawan yaitu…

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. terbentuk tubuh buah
  2. terbentuk miselium dikariotik
  3. kariogami menghasilkan inti diploid
  4. meiosis menghasilkan spora seksual haploid
  5. plasmogami dua hifa dengan tipe kawin berbeda

Urutan yang tepat mengenai tahapan reproduksi seksual jamur cendawan yaitu…

  1. 2-3-1-4-5

  2. 2-1-3-4-5

  3. 5-2-1-3-4

  4. 5-1-2-3-4

  5. 3-2-4-5-1

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

54

:

33

Iklan

A. Agustina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

Jawaban terverifikasi

Jawaban

urutan yang tepat untuk reproduksi seksual cendawan ditunjukkan oleh pilihan C.

urutan yang tepat untuk reproduksi seksual cendawan ditunjukkan oleh pilihan C.

Pembahasan

Proses reproduksi seksual cendawan adalah sebagai berikut: Proses reproduksi seksual diawali ketika dua miselium atau hifa dengan tipe kawin berbeda, melakukan fusi sitoplasma atau plasmogami , dan menghasilkan miselium dikariotik . Miselium dikariotik akan bertambah banyak dan memanjang, sehingga akan mengelilingi miselium 'induk' yang haploid. saat terjadi perubahan kondisi lingkungan , seperti hujan atau perubahan suhu, miselium dikariotik tersebut akan saling bergabung membentuk massa miselium padat, yang disebut sebagai tubuh buah . beberapa miselium dikariotik akan mengalami kariogami , dan menghasilkan sel-sel dengan inti diploid . Lalu sel-sel tersebut mengalami meiosis , dan berkembang menjadi spora seksual haploid , yang siap disebarkan untuk berkecambah di lingkungan yang sesuai. Dengan demikian, urutan yang tepat untuk reproduksi seksual cendawan ditunjukkan oleh pilihan C.

Proses reproduksi seksual cendawan adalah sebagai berikut:

  • Proses reproduksi seksual diawali ketika dua miselium atau hifa dengan tipe kawin berbeda, melakukan fusi sitoplasma atau plasmogami, dan menghasilkan miselium dikariotik.
  • Miselium dikariotik akan bertambah banyak dan memanjang, sehingga akan mengelilingi miselium 'induk' yang haploid.
  • saat terjadi perubahan kondisi lingkungan, seperti hujan atau perubahan suhu, miselium dikariotik tersebut akan saling bergabung membentuk massa miselium padat, yang disebut sebagai tubuh buah.
  • beberapa miselium dikariotik akan mengalami kariogami, dan menghasilkan sel-sel dengan inti diploid.
  • Lalu sel-sel tersebut mengalami meiosis, dan berkembang menjadi spora seksual haploid, yang siap disebarkan untuk berkecambah di lingkungan yang sesuai.

Dengan demikian, urutan yang tepat untuk reproduksi seksual cendawan ditunjukkan oleh pilihan C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!