Perhatikan pernyataan berikut!
Pernyataan yang benar mengenai tema ditunjukkan oleh nomor ...
1 dan 4
3 dan 5
1, 2, dan 3
1, 2, 3, dan 4
semua benar
A. Rizkyamsi
Master Teacher
Tema adalah gagasan utama yang menjiwai keseluruhan cerita. Pernyataan yang benar mengenai tema ditunjukkan oleh nomor 1 sampai 4. Sementara itu, pernyataan yang salah mengenai tema adalah “Tema selalu disampaikan secara tersirat dalam cerita” (pernyataan nomor 5). Pada umumnya (tidak selalu), tema memang disampaikan secara tersirat dalam cerita. Meski begitu, pembaca tetap bisa menangkapnya dalam sebuah cerita. Selain itu, bukan tidak mungkin sebuah tema disampaikan secara tersurat dalam cerita.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.
42
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia