Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Perkirakan perbedaan karakteristik komunitas Bersikap baik kepada orang lain Selalu berpikir positif Jangan mendiskriminasi orang lain Saya tidak ingin membantu orang lain Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan sikap untuk menjaga keharmonisan dalam masyarakat....

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Perkirakan perbedaan karakteristik komunitas
  2. Bersikap baik kepada orang lain
  3. Selalu berpikir positif
  4. Jangan mendiskriminasi orang lain
  5. Saya tidak ingin membantu orang lain

Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan sikap untuk menjaga  keharmonisan dalam masyarakat.... undefined 
 

  1. (1),( 2) dan (3) undefined 

  2. (1), (3) dan (5) undefined 

  3. (2), (3) dan (4) undefined undefined

  4. (2), (4) dan (5) undefined 

  5. (3), (4) dan (5) undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

42

:

28

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Untuk menjaga keharmonisan di masyarakat,perlu dikembangkan sikap-sikap positif yang dapat menciptakan adanya kerukunan dan integrasi di masyarakat. Sikap sikap positif tersebut harus menghindarkan adanya diskriminasi, sikap egois dan tidak mau menghargai orang lain. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah C.

Untuk menjaga keharmonisan di masyarakat,perlu dikembangkan sikap-sikap positif yang dapat menciptakan adanya kerukunan dan integrasi di masyarakat. Sikap sikap positif tersebut harus menghindarkan adanya diskriminasi, sikap egois dan tidak mau menghargai orang lain. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah C.undefined 

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!