Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Penggunaan medan magnet pada reaktor dapat menghemat bahan bakar. Pengadaan medan magnet memerlukan energi yang sangat besar. Reaksi fusi terjadi pada suhu yang sangat tinggi. Medan magnet yang sangat kuat mengurung partikel agar tetap di dalam medan magnet. Pernyataan yang tepat tentang reaktor Tokamak ditunjukkan oleh angka .....

 Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Penggunaan medan magnet pada reaktor dapat menghemat bahan bakar.
  2. Pengadaan medan magnet memerlukan energi yang sangat besar.
  3. Reaksi fusi terjadi pada suhu yang sangat tinggi.
  4. Medan magnet yang sangat kuat mengurung partikel agar tetap di dalam medan magnet.


Pernyataan yang tepat tentang reaktor Tokamak ditunjukkan oleh angka ..... space space space
 

  1. 1) dan 2)

  2. 2) dan 3)  

  3. 2) dan 3)undefined

  4. 3) dah 4)

Iklan

R. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D

jawaban yang benar adalah D

Iklan

Pembahasan

Reaktor Tokamak bekerja berdasarkan reaksi fusi antara deuterium dan tritiumyang menghasilkan helium, neutron, dan energi. Suhu reaksi fusi dapat mencapai 100 juta derajat celcius. Oleh karena suhu yang sangat tinggi tersebut, sampaisaat ini belum ada material yarig bisa dijadikan bejana untuk menampung reaksi fusi. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, reaktor Tokamak menggunakan medan magnet untuk menyangga plasma campuran bahan bakar deuterium dan tritium yang berfusi. Medan magnet yang sangat kuat pada reaktor fusi sering dikenal dengan botol magnet karena dapat membembelokkan partikel bermuatan sehingga tetap berada di dalam medan magnet. Jadi, jawaban yang benar adalah D

Reaktor Tokamak bekerja berdasarkan reaksi fusi antara deuterium dan tritium yang  menghasilkan helium, neutron, dan energi. Suhu reaksi fusi dapat mencapai 100 juta derajat celcius. Oleh karena suhu yang sangat tinggi tersebut, sampai saat ini belum ada material yarig bisa dijadikan bejana untuk menampung reaksi fusi. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, reaktor Tokamak menggunakan medan magnet untuk menyangga plasma campuran bahan bakar deuterium dan tritium yang berfusi. Medan magnet yang sangat kuat pada reaktor fusi sering dikenal dengan botol magnet karena dapat membembelokkan partikel bermuatan sehingga tetap berada di dalam medan magnet.


Jadi, jawaban yang benar adalah D

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Gabriel Putrana Riswan Tansil

Ini yang aku cari!

Anin Suryani Charlika

Pembahasan lengkap banget

Vincensius Rafael

Pembahasan lengkap banget

Rizka Ramadhani Jeamitha Putri

Ini yang aku cari!

Prisilia

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

MRI merupakan salah satu teknik pemeriksaan dengan memanfaatkan ...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia