Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Pada awal abad XX setiap kelompok persekutuan negara-negara Eropa memiliki kesepakatan, yaitu jika salah satu anggota persekutuan diserang, anggota yang lain harus membantu. Dari pernyataan di atas dapat disimpulkan bahwa ....

Perhatikan pernyataan berikut! 

Pada awal abad XX setiap kelompok persekutuan negara-negara Eropa memiliki kesepakatan, yaitu jika salah satu anggota persekutuan diserang, anggota yang lain harus membantu. 

Dari pernyataan di atas dapat disimpulkan bahwa ....

  1. Persekutuan negara-negara di Eropa rawan tersulut konflik bersenjata

  2. Setiap persekutuan negara-negara Eropa memiliki anggota tidak terbatas

  3. Pembentukan persekutuan negara-negara Eropa didasarkan pada kekuatan militer

  4. Anggota persekutuan negara-negara Eropa memiliki rasa toleransi yang besar kepada sesama anggota

  5. Kesepakatan persekutuan negara-negara Eropa berlaku jika salah satu negara anggota mendapat serangan negara lain 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

19

:

17

:

55

Klaim

Iklan

A. Maryam

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kesimpulan yang tepat dari soal tersebut adalah kesepakatan persekutuan negara-negara Eropa akan berlaku jika salah satu anggota mendapat serangan dari negara lain. Hal ini sesuai karena prinsip persekutuan negara-negara Eropa memiliki kesepakatan. Kesepakatan ini berisi jika salah satu negara anggota persekutan diserang oleh pihak lain, negara-negara anggota lainnya harus membantu.

Kesimpulan yang tepat dari soal tersebut adalah kesepakatan persekutuan negara-negara Eropa akan berlaku jika salah satu anggota mendapat serangan dari negara lain. Hal ini sesuai karena prinsip persekutuan negara-negara Eropa memiliki kesepakatan. Kesepakatan ini berisi jika salah satu negara anggota persekutan diserang oleh pihak lain, negara-negara anggota lainnya harus membantu.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Fazri Zulfikar

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Menjelang Perang Dunia I negara-negara Eropa membentuk beberapa persekutuan. Pada 1882 Jerman, Austria, dan Italia membentuk Triple Alliance. Selanjutnya, pada 1907 Inggris. Rusia, dan Prancis membent...

29

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia