Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Membatasi penelitian tentang sumber daya alam. Eksplorasi sumber daya alam secara besar-besaran. Penggunaan sumber daya alam sebaik mungkin. Mementingkan kelanjutan penggunaaan. Cara pengelolaan sumber daya alam yang berwawasan lingkungan ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Membatasi penelitian tentang sumber daya alam.
  2. Eksplorasi sumber daya alam secara besar-besaran.
  3. Penggunaan sumber daya alam sebaik mungkin.
  4. Mementingkan kelanjutan penggunaaan.

Cara pengelolaan sumber daya alam yang berwawasan lingkungan ditunjukkan oleh nomor .... 

  1. 1 dan 2 

  2. 2 dan 3 

  3. 3 dan 4 

  4. 2 dan 4 

Iklan

N. Ahmad

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.  

Iklan

Pembahasan

Berikut cara pengelolaan sumber daya alam berwawasan lingkungan; Untuk sumber daya alam yang terbarukan, laju pemenuhan harus sama dengan laju generasi (produk lestari). Untuk masalah lingkungan, laju pembuangan limbah harus setara dengan kapasitas asimilasi lingkungan. Untuk sumber daya alam tidak terbarukan harus dimanfaatkan secara quasi sustainable, yaitu harus mengurangi laju deplesi dengan cara menciptakan energi alternatif. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Berikut cara pengelolaan sumber daya alam berwawasan lingkungan;

  1. Untuk sumber daya alam yang terbarukan, laju pemenuhan harus sama dengan laju generasi (produk lestari).
  2. Untuk masalah lingkungan, laju pembuangan limbah harus setara dengan kapasitas asimilasi lingkungan.
  3. Untuk sumber daya alam tidak terbarukan harus dimanfaatkan secara quasi sustainable, yaitu harus mengurangi laju deplesi dengan cara menciptakan energi alternatif. 
     

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Zahra Aulia

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagaimana cara menjaga keseimbangan ekosistem?

25

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia