Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut: Kipas angin Kulkas Televisi AC Penipisan lapisan ozon disebabkan oleh gas yang dihasilkan dari alat nomor...

Perhatikan pernyataan berikut:

  1. Kipas angin
  2. Kulkas
  3. Televisi
  4. AC

Penipisan lapisan ozon disebabkan oleh gas yang dihasilkan dari alat nomor...

  1. 1 dan 2

  2. 2 dan 3

  3. 2 dan 4

  4. 3 dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

11

:

05

Klaim

Iklan

A. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Penipisan ozon dikarenakan adanya gas CFC yang berasal dari kulkas, AC, dan spray aerosol. Gas ini akan merusak ozon dengan cara memecah ikatan ozon tersebut sehingga akan mengakibatkan ozon berlubang dan memudahkan sinar UV untuk masuk.

Penipisan ozon dikarenakan adanya gas CFC yang berasal dari kulkas, AC, dan spray aerosol. Gas ini akan merusak ozon dengan cara memecah ikatan ozon tersebut sehingga akan mengakibatkan ozon berlubang dan memudahkan sinar UV untuk masuk.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan dampak perubahan lingkungan berikut! Naiknya permukaan laut Mencairnya es kutub Terjadinya hujan asam Meningkatnya suhu bumi Perubahan diatas diakibatkan oleh meningkatn...

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia