Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini ! tidak ada ancaman dari peradaban lain Raja memiliki kekuasaan yang absolut untuk mengontrol kekuasaan ekspedisi militer ke daerah Nubia dan Libya berhasil dan menjadikan sebagai peluang ekonomi yang besar membangun bangunan-bangunan besar yang digunakan untuk merebutkan bangsa lain Berdasarkan pernyataan diatas, faktor yang menyebabkan Peradaban Mesir mengalami masa keemasan pada dinasti ketiga dan keempat yaitu…

Perhatikan pernyataan berikut ini !

  1. tidak ada ancaman dari peradaban lain
  2. Raja memiliki kekuasaan yang absolut untuk mengontrol kekuasaan
  3. ekspedisi militer ke daerah Nubia dan Libya berhasil dan menjadikan sebagai peluang ekonomi yang besar
  4. membangun bangunan-bangunan besar yang digunakan untuk merebutkan bangsa lain

Berdasarkan pernyataan diatas, faktor yang menyebabkan Peradaban Mesir mengalami masa keemasan pada dinasti ketiga dan keempat yaitu…

  1. 1,2, dan 3

  2. 1 dan 3

  3. 2 dan 4

  4. 4

  5. benar semua

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Selama masa ketiga dan keempat dalam kurun dinasti, Mesir mengalami masa keemasan yang penuh dengan kedamaian dan kemakmuran. Firaun mampu mengatur dan memiliki kekuatan yang absolut untuk mengontrol kekuasaan, melakukan ekspedisi militer ke daerah Nubia dan Libya yang kemudian keberhasilan sebagai peluang ekonomi yang besar. Pada masa ini juga kerajaan tidak mengalami ancaman serius dari peradaban luar.

Selama masa ketiga dan keempat dalam kurun dinasti, Mesir mengalami masa keemasan yang penuh dengan kedamaian dan kemakmuran. Firaun mampu mengatur dan memiliki kekuatan yang absolut untuk mengontrol kekuasaan, melakukan ekspedisi militer ke daerah Nubia dan Libya yang kemudian keberhasilan sebagai peluang ekonomi yang besar. Pada masa ini juga kerajaan tidak mengalami ancaman serius dari peradaban luar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kemampuan yang dimiliki oleh Peradaban Mesir Hulu pada Suku Badari adalah….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia