Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini: kawat listrik dipasang kencang agar tidak mudah lepas sambungan antara dua rel kereta api diberi celah ukuran bingkai kaca lebih besar daripada ukuran kaca menyambung besi dengan cara dilas agar lebih kuat Pernyataan di atas yang menerapkan prinsip pemuaian dengan benar adalah ....

Perhatikan pernyataan berikut ini: 

  1. kawat listrik dipasang kencang agar tidak mudah lepas
  2. sambungan antara dua rel kereta api diberi celah
  3. ukuran bingkai kaca lebih besar daripada ukuran kaca
  4. menyambung besi dengan cara dilas agar lebih kuat

Pernyataan di atas yang menerapkan prinsip pemuaian dengan benar adalah ....

  1. 2 dan 4

  2. 1 dan 2

  3. 3 dan 4

  4. 1, 2 dan 3

  5. 1 dan 3

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

52

:

06

Klaim

Iklan

A. Ridwan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan Pemuaian panas yaitu perubahan suatu benda yang bisa jadi bertambah panjang, lebar, luas, atau juga berubah suatu volumenya dikarenakan terkena panas (kalor). Pemuaian tiap – tiap benda tersebut akan berbeda, tergantung dari suhu di sekitar dan juga koefisien muai atau juga daya muai dari benda tersebut. Contoh pemuaian dalam kehidupan sehari-hari : kawat listrik dipasang kencang agar tidak mudah lepas, sambungan antara dua rel kereta api diberi celah, ukuran bingkai kaca lebih besar daripada ukuran kaca Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pemuaian panas yaitu perubahan suatu benda yang bisa jadi bertambah panjang, lebar, luas, atau juga berubah suatu volumenya dikarenakan terkena panas (kalor). Pemuaian tiap – tiap benda tersebut akan berbeda, tergantung dari suhu di sekitar dan juga koefisien muai atau juga daya muai dari benda tersebut. Contoh pemuaian dalam kehidupan sehari-hari : kawat listrik dipasang kencang agar tidak mudah lepas, sambungan antara dua rel kereta api diberi celah, ukuran bingkai kaca lebih besar daripada ukuran kaca

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Dhiya Salma Mayza

Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Di atas ini adalah tabel hasil pengamatan sepotong logam yang panjang awalnya 60 cm dan mengalami kenaikan suhu △ t . Grafik hubungan L t terhadap cenderung seperti .... (EBTANAS)

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia