Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini! banyak terdapat gurun pasir dikenal dengan ideologi liberal beberapa negara dikenal sebagai pengekspor minyak identik dengan budaya persia Ciri khas kawasan Timur Tengah di tunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan pernyataan berikut ini!

  1. banyak terdapat gurun pasir
  2. dikenal dengan ideologi liberal
  3. beberapa negara dikenal sebagai pengekspor minyak
  4. identik dengan budaya persia

Ciri khas kawasan Timur Tengah di tunjukkan oleh nomor ....

  1. 1 dan 2

  2. 1 dan 3

    1 dan 4

    2 dan 4

    3 dan 4

  3. 1 dan 4

    2 dan 4

    3 dan 4

  4. 2 dan 4

  5. 3 dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

26

:

31

Klaim

Iklan

Q. Qismaraga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Kawasan Timur Tengah merupakan kawasan yang terletak di bagian barat jika dilihat dari Eropa namun tidak terlalu jauh sehingga bangsa Eropa menyebutnya sebagai M iddle East atau Timur Tengah. Kawasan Timur Tengah memiliki ciri khas yang tidak dimiliki oleh kawasan lain yaitu sebagai berikut. Banyak terdapat gurun pasir, dikenal dengan mayoritas penduduk muslim, beberapa negara dikenal sebagai pengekspor minyak, dan identik dengan budaya Arab. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Kawasan Timur Tengah merupakan kawasan yang terletak di bagian barat jika dilihat dari Eropa namun tidak terlalu jauh sehingga bangsa Eropa menyebutnya sebagai Middle East atau Timur Tengah. Kawasan Timur Tengah memiliki ciri khas yang tidak dimiliki oleh kawasan lain yaitu sebagai berikut.

  1. Banyak terdapat gurun pasir,
  2. dikenal dengan mayoritas penduduk muslim,
  3. beberapa negara dikenal sebagai pengekspor minyak, dan
  4. identik dengan budaya Arab.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Faktor yang menyebabkan demokrasi cukup sulit berkembang di negara-negara Timur Tengah adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia