Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! Communities of common interest Memiliki social relationship yang kuat Berkembang menjadi sebuah group live's Tinggal pada satu batasan geografis tertentu Hidup bersama pada lokasi yang berbeda Berdasarkan pernyataan di atas, yang termasuk pada ciri-ciri sebuah komunitas adalah....

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Communities of common interest
  2. Memiliki social relationship yang kuat
  3. Berkembang menjadi sebuah group live's
  4. Tinggal pada satu batasan geografis tertentu
  5. Hidup bersama pada lokasi yang berbeda

Berdasarkan pernyataan di atas, yang termasuk pada ciri-ciri sebuah komunitas adalah....space space 

  1. 1, 2, 3, dan 4space space 

  2. 1, 2, 4, dan 5space space 

  3. 1, 3, 4, dan 5space space 

  4. 2, 3, 4, dan 5space space 

  5. 1, 2, 3, 4, dan 5space space 

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space 

Iklan

Pembahasan

Komunitas sosial adalah sebuah kelompok teritorial atau contoh struktur sosial di mana komunitas ini bertugas untuk menjaga, menghindari f aktor perubahan sosialdan membina hubungan diantara anggotanya dengan sarana-sarana sama yang bertujuan untuk mencapai tujuan bersama. Ciri-ciri komunitas sosial : Memiliki kesatuan hidup manusia yang teratur dan tetap Berada pada satu tempat tertentu Komunitas sosial ini dapat dikenali dan diketahui oleh pihak lain yang biasanya terorganisasi secara formal dan informal Setiap anggota komunitas sosial harus sadar bahwa mereka adalah bagian dari komunitas sosial tersebut Terdapat hubungan timbal balik antar anggota di komunitas sosial Hubungan yang terjadi anatar anggota komunitas sosial bertamabah erat Setiap anggota kelompok dari komunitas sosial tersebut mempunyai status sosial tertentu Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Komunitas sosial adalah sebuah kelompok teritorial atau contoh struktur sosial di mana komunitas ini bertugas untuk menjaga, menghindari aktor perubahan sosial dan membina hubungan diantara anggotanya dengan sarana-sarana sama yang bertujuan untuk mencapai tujuan bersama. Ciri-ciri komunitas sosial:

 

 

 

 

  1. Memiliki kesatuan hidup manusia yang teratur dan tetap
  2. Berada pada satu tempat tertentu
  3. Komunitas sosial ini dapat dikenali dan diketahui oleh pihak lain yang biasanya terorganisasi secara formal dan informal
  4. Setiap anggota komunitas sosial harus sadar bahwa mereka adalah bagian dari komunitas sosial tersebut
  5. Terdapat hubungan timbal balik antar anggota di komunitas sosial
  6. Hubungan yang terjadi anatar anggota komunitas sosial bertamabah erat
  7. Setiap anggota kelompok dari komunitas sosial tersebut mempunyai status sosial tertentu

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

215

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kearifan lokal menjadi salah satu alat untuk mengarahkan masyarakat setempat (lokal) agar tetap berperilaku sesuai dengan perkembangan budayanya, meskipun terjadi berbagai perubahan yang berkaitan den...

31

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia