Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! (1) Pendidikan dengan menggunakan sistem bertarap internasional (2) Rusaknya bangunan gedung-gedung perkantoran sebelum waktunya (3) Peningkatan kemiskinan di kota besar karena naiknya harga bahan pokok (4) Punahnya habitat air tawar karena pembuangan limbah pabrik ke sungai (5) Kebakaran hutan akibat kecerobohan membuang putung rokok sembarangan Yang merupakan kategori perubahan sosial tidak direncanakan adalah ....

Perhatikan pernyataan berikut!

(1) Pendidikan dengan menggunakan sistem bertarap internasional

(2) Rusaknya bangunan gedung-gedung perkantoran sebelum waktunya

(3) Peningkatan kemiskinan di kota besar karena naiknya harga bahan pokok

(4) Punahnya habitat air tawar karena pembuangan limbah pabrik ke sungai

(5) Kebakaran hutan akibat kecerobohan membuang putung rokok sembarangan

Yang merupakan kategori perubahan sosial tidak direncanakan adalah ....

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1), (2), dan (4)

  3. (1), (3), dan (5)

  4. (2), (4), dan (5)

  5. (3), (4), dan (5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

51

:

41

Klaim

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Perubahan sosial tidak direncanakan adalah perubahan sosial yang terjadi tanpa kehendak masyarakat karena biasanya di luar jangkauan kuasa masyarakat dan berakibat hal-hal yang tidak diinginkan masyarakat. Dengan penjelasan ini maka yang paling tepat untuk menggambarkan kasus perubahan sosial tidak direncanakan terdapat pada opsi E.

Perubahan sosial tidak direncanakan adalah perubahan sosial yang terjadi tanpa kehendak masyarakat karena biasanya di luar jangkauan kuasa masyarakat dan berakibat hal-hal yang tidak diinginkan masyarakat. Dengan penjelasan ini maka yang paling tepat untuk menggambarkan kasus perubahan sosial tidak direncanakan terdapat pada opsi E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

PUSPA DWI LESTARI

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Penggunaan traktor telah menghasilkan kemajuan pada bidang pertanian bagi para petani besar. Namun, tidak bagi kaum buruh. Karena adanya traktor, tenaga buruh tani akan berpotensi untuk digantikan den...

36

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia