Iklan
Pertanyaan
Perhatikan pernyataan berikut!
1. Kaki dan tangan penyelam mendorong air ke belakang sehingga badan penyelam terdorong ke depan.
2. Untuk dapat bergerak ke depan, gurita memancarkan air ke belakang.
3. Jika terjadi tabrakan antara sebuah mobil dengan kereta api, biasanya mobil akan terseret puluhan bahkan ratusan meter dari lokasi tabrakan sebelum akhirnya berhenti.
4. Kardus yang berada di atas mobil akan terlempar ketika mobil tiba-tiba membelok.
Peristiwa sehari-hari penerapan Hukum Newton III ditunjukkan pada nomor...
1 dan 3
2, 3, dan 4
1 dan 2
1, 2, dan 4
Iklan
N. Puspita
Master Teacher
3
5.0 (3 rating)
M. Azka Haikal
Ini yang aku cari! Bantu banget Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️
Nesia Debora Silitonga
Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia