Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pengumuman berikut! PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN DINAS PENDIDIKAN SMP NEGERI 1 PURWOSARI Jl. Puntir 128 Purwosari Kabupaten Pasuruan Kode Pos 67162 PENGUMUMAN Diberitahukan kepada seluruh siswa SMPN1 Purwosari, dalam rangka memperingati HUT SMP Negeri 1 Purwosari, akan diadakan lomba kebersihan kelas. Penilaian akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal : Sabtu, 24 Desember 2011 Waktu : 08.00-selesai Tempat: Seluruh ruang kelas SMPN 1 Purwosari Pemenang akan mendapatkan pergantian mebel yang ada dikelasnya. Demikian informasi yang kami sampaikan, terima kasih atas perhatiannya. Purwosari, 10 Agustus 2012 Kepala Sekolah Drs. H. MUJIONO, M.Pd Berdasarkan pengumuman di atas, intonasi yang tepat untuk cara penyampaian pengumuman di atas adalah....

Perhatikan pengumuman berikut!

 

PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

DINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI 1 PURWOSARI

Jl. Puntir 128 Purwosari Kabupaten Pasuruan Kode Pos 67162

 

PENGUMUMAN

            Diberitahukan kepada seluruh siswa SMPN1  Purwosari, dalam rangka memperingati HUT SMP Negeri 1 Purwosari, akan diadakan lomba kebersihan kelas. Penilaian akan dilaksanakan pada :

            Hari/Tanggal   : Sabtu, 24 Desember 2011

            Waktu             : 08.00-selesai

            Tempat           : Seluruh ruang kelas SMPN 1 Purwosari

Pemenang akan mendapatkan pergantian mebel yang ada dikelasnya. Demikian informasi yang kami sampaikan, terima kasih atas perhatiannya.

                                               

Purwosari, 10 Agustus 2012

     Kepala Sekolah

           

 

Drs. H. MUJIONO, M.Pd

Berdasarkan pengumuman di atas, intonasi yang tepat untuk cara penyampaian pengumuman di atas adalah....

  1. naik

  2. datar

  3. turun

  4. naik turun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

44

:

43

Klaim

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan a.

jawaban yang tepat adalah pilihan a.

Pembahasan

isi pengumuman di atas mengenai hari ulang tahun SMP, maka intonasi yang tepat adalah intonasi naik karena menggambarkan kebahagiaan. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan a.

isi pengumuman di atas mengenai hari ulang tahun SMP, maka intonasi yang tepat adalah intonasi naik karena menggambarkan kebahagiaan. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan a.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks pengumuman berikut! Berdasarkan teks pengumuman di atas, kalimat yang digunakan pada pengumuman di atas adalah kalimat yang . . .

15

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia