Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan penggalan dari naskah Als Ik een Nederlander was berikut ini ! “Sungguh, seandainya saya ini orang Belanda, maka saya tak akan pernah mau merayakan pesta peringatan seperti itu di sini, di suatu negeri yang kita jajah. Berikan dahulu rakyat yang tertindas itu kemerdekaan, baru sesudahnya kita memperingati kemerdekaan kita sendiri!” Berdasarkan wacana di atas, makna nilai-moral yang dapat kita terapkan dalam kehidupan adalah….

Perhatikan penggalan dari naskah Als Ik een Nederlander was  berikut ini !

“Sungguh, seandainya saya ini orang Belanda, maka saya tak akan pernah mau merayakan pesta peringatan seperti itu di sini, di suatu negeri yang kita jajah. Berikan dahulu rakyat yang tertindas itu kemerdekaan, baru sesudahnya kita memperingati kemerdekaan kita sendiri!”

Berdasarkan wacana di atas, makna nilai-moral yang dapat kita terapkan dalam kehidupan adalah….
 

  1. penindasan yang dilakukan oleh Belanda menyakiti hati rakyat Indonesia

  2. sikap intimidasi dan perundungan yang dilakukan kepada sesama manusia tidak akan mendatang kan kebaikan

  3. sikap perundungan berdampak buruk bagi kesehatan mental jika berlangsung dalam waktu yang cukup lama

  4. perjuangan pergerakan kemerdekaan menghasilkan semangat untuk berbagi, berjuang dan menuntut hak

  5. pergerakan kemerdekaan mengajarkan bahwa keberagaman ide, latar belakang pemikiran tidak mempengaruhi tujuan

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban paling tepat adalah B.

jawaban paling tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Dari tulisan Ki Hadjar Dewantara yang berjudul “Als Ik een Nederlander Was” kita belajar bahwa sikap yang dilakukan oleh pemerintah kolonial terhadap bangsa Indonesia tidak mendatangkan keuntungan yang ada adalah hal sebaliknya. Sikap arogan, intimidasi, perundungan dan rasisme mengakibatkan pemberontakan dari bangsa Indonesia karena tidak ada satu bangsa pun yang nyaman berada dalam kondisi terjajah. Demikian dalam kehidupan ini, kita harus bersikap baik dengan orang lain, menghindari sikap arogan, intimidasi, perundungan dan rasisme agar terjalin rasa persatuan dan kesatuan terutama dalam kemanusiaan. Dengan demikian, jawaban paling tepat adalah B.

Dari tulisan Ki Hadjar Dewantara yang berjudul “Als Ik een Nederlander Was” kita belajar bahwa sikap yang dilakukan oleh pemerintah kolonial terhadap bangsa Indonesia tidak mendatangkan keuntungan yang ada adalah hal sebaliknya. Sikap arogan, intimidasi, perundungan dan rasisme mengakibatkan pemberontakan dari bangsa Indonesia karena tidak ada satu bangsa pun yang nyaman berada dalam kondisi terjajah. Demikian dalam kehidupan ini, kita harus bersikap baik dengan orang lain, menghindari sikap arogan, intimidasi, perundungan dan rasisme agar terjalin rasa persatuan dan kesatuan terutama dalam kemanusiaan.

Dengan demikian, jawaban paling tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan dari ditulisnya artikel Als Ik Nederlander Was oleh Suwardi Soerjaningrat adalah….

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia