Iklan

Pertanyaan

Perhatikan nama arus laut berikut! Labrador California Gulfstream Peru Oyashio Makarena Arus laut yang memiliki sifat dingin dan berada di Samudra Pasifik ditunjukkan nomor ....

Perhatikan nama arus laut berikut!

  1. Labrador
  2. California
  3. Gulfstream
  4. Peru
  5. Oyashio
  6. Makarena

Arus laut yang memiliki sifat dingin dan berada di Samudra Pasifik ditunjukkan nomor ....space 

  1. 1, 2, dan 3space 

  2. 1, 4, dan 5space 

  3. 2, 3, dan 6space 

  4. 2, 4, dan 5space 

  5. 4, 5, dan 6space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

39

:

12

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D. space

Pembahasan

Arus laut adalah gerakan air laut secara horizontal dan vertikal, disertai dengan perpindahan massa air yang peredarannya menetap dan teratur. Arus laut dipengaruhi oleh angin. Angin yang menyebabkan arus laut yaitu angin barat dan angin timur. Angin itulah yang menyebabkan bergeraknya arus di samudra, salah satunya Samudra Pasifik. Arus laut di Samudra Pasifik terdiri dari arus panas dan dingin. Arus panas terdiri dari Arus Khatulistiwa Utara, Arus Kurashio, Arus Khatulistiwa Selatan. Sementara itu, arus dingin terdiri dari Arus Oyashio, Arus California, dan Arus Humboldt (Arus Peru). Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Arus laut adalah gerakan air laut secara horizontal dan vertikal, disertai dengan perpindahan massa air yang peredarannya menetap dan teratur. Arus laut dipengaruhi oleh angin. Angin yang menyebabkan arus laut yaitu angin barat dan angin timur.  Angin itulah yang menyebabkan bergeraknya arus di samudra, salah satunya Samudra Pasifik. Arus laut di Samudra Pasifik terdiri dari arus panas dan dingin. Arus panas terdiri dari Arus Khatulistiwa Utara, Arus Kurashio, Arus Khatulistiwa Selatan. Sementara itu, arus dingin terdiri dari Arus Oyashio, Arus California, dan Arus Humboldt (Arus Peru). space


Jadi, jawaban yang tepat adalah D. space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!