Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan langkah-langkah berikut. Menyalakan gas Menutup lubang udara Menyalakan korek api Urutan prosedur yang tepat saat kita akan menyalakan pembakar Bunsen adalah ....

Perhatikan langkah-langkah berikut.

  1. Menyalakan gas
  2. Menutup lubang udara
  3. Menyalakan korek api

Urutan prosedur yang tepat saat kita akan menyalakan pembakar Bunsen adalah ....space 

  1. 1-2-3space 

  2. 1-3-2space 

  3. 2-1-3space 

  4. 2-3-1space 

  5. 3-1-2space 

Iklan

J. Khairina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

urutan yang benar adalah 2-3-1, danjawaban yang paling tepat adalah D.

urutan yang benar adalah 2-3-1, dan jawaban yang paling tepat adalah D.space

Iklan

Pembahasan

Urutan prosedur yang tepat saat kita akan menyalakan pembakar Bunsen adalah Menutup lubang udara bertujuan agar gas yang ada dalam pembakar tidak cepat habis (2) Menyalakan korek api untuk melakukan pembakaran (3) Menyalakan gas utnuk mengatur besarnya api (1) Jadi, urutan yang benar adalah 2-3-1, danjawaban yang paling tepat adalah D.

Urutan prosedur yang tepat saat kita akan menyalakan pembakar Bunsen adalah

  • Menutup lubang udara bertujuan agar gas yang ada dalam pembakar tidak cepat habis (2)
  • Menyalakan korek api  untuk melakukan pembakaran (3)
  • Menyalakan gas utnuk mengatur besarnya api (1)

Jadi, urutan yang benar adalah 2-3-1, dan jawaban yang paling tepat adalah D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan mengapa halberikut tidak boleh dilakukan. "Jangan mengarahkan mulut tabung yang dipanaskan ke arah kita atau orang lain."

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia