Iklan
Pertanyaan
Perhatikan kutipan teks hikayat berikut!
Setelah keesokan harinya maka segala menteri hulubalang pun menyuruh orang mudik ke Kota Mahligai dan ke Lancang mengerahkan segala rakyat hilir berbuat negeri itu. Setelah sudah segala menteri hulubalang dititahkah oleh raja masing-masing dengan ketumbukannya, maka raja pun berangkat kembali ke Kota Mahligai. Hatta antara dua bulan lamanya, maka negeri itu pun sudahlah. Maka raja pun pindah hilir duduk pada negeri yang diperbuat itu dan negeri itu pun dinamakannya Patani Darussalam ‘negeri yang sejahtera’. Arkian pangkalan yang di tempat pelanduk putih lenyap itu dan pangkalannya itu pada pintu gajah ke hulu Jambatan Kedi itulah. Dan pangkalan itulah tempat Encik Tani naik turun merawa dan menjerat itu. Syahdan kebanyakan kata orang nama negeri itu mengikut nama orang yang merawa itulah. Bahwa sesungguhnya nama negeri itu mengikut sembah orang mengatakan pelanduk lenyap itu.
Paragraf cerpen yang merupakan pengembangan dari teks hikayat di atas adalah ...
Suatu hari, seorang raja pergi berburu ke Kota Mahligai bersama rakyatnya. Karena tidak menemukan hewan buruan, ia pun pergi ke Lancang.
Arif, seorang pemimpin perusahaan, suatu hari memerintahkan karyawannya untuk membangun perusahaan baru. Dalam waktu dua bulan, perusahaan baru itu jadi. Konon, tempat di mana perusahaan itu dibangun adalah sebuah tempat bersejarah di masa lalu.
Di sebuah kota tua, seorang laki-laki berperawakan tinggi tegap tampak sedang berdiri dikelilingi ratusan orang yang mungkin adalah anak buahnya. Laki-laki itu kelihatan garang, memerintahkan ini dan itu. Tanpa diketahui, tiba-tiba seekor pelanduk putih melintas.
“Pergilah berburu ke Mahligai dan Lancang!” kata seorang raja kepada rakyatnya. Menuruti perintah raja, rakyat pun pergi berburu. Tanpa diduga, mereka justru berhasil menciptakan negeri baru.
“Kalian harus pergi merebut kekuasaan pasar di kota seberang!” kata seorang pemimpin pasar kuno. Para pengikutnya, tanpa banyak bertanya, seketika pergi menuruti kemauannya meski tanpa rencana yang matang.
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
22
:
43
:
44
Iklan
A. Rizkyamsi
Master Teacher
22
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia