Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks eksplanasi berikut! Pada tahun 2016, Ericsson ConsumerLab memaparkan hasil survei dari 68 juta warga perkotaan berusia 15-69 tahun. Data tersebut merilis adanya kecenderungan yang menunjukkan bahwa semakin banyak pengguna yang belajar cara menggunakan internet dan mempengaruhi apa yang terjadi di sekitar mereka. Perbaikan yang tepat untuk kalimat kedua kutipan teks di atas adalah ….

Perhatikan kutipan teks eksplanasi berikut!

Pada tahun 2016, Ericsson ConsumerLab memaparkan hasil survei dari 68 juta warga perkotaan berusia 15-69 tahun. Data tersebut merilis adanya kecenderungan yang menunjukkan bahwa semakin banyak pengguna yang belajar cara menggunakan internet dan mempengaruhi apa yang terjadi di sekitar mereka.

 

Perbaikan yang tepat untuk kalimat kedua kutipan teks di atas adalah ….

  1. menghilangkan kata semakin

  2. menghilangkan kata bahwa

  3. mengganti kata apa dengan kata hal

  4. menambahkan tanda koma sebelum kata dan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

55

:

29

Klaim

Iklan

R. Indriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Kalimat kedua kutipan teks di atas perlu diperbaiki dengan dua cara, yaitu sebagai berikut. Menghilangkan kata cara agar kalimat menjadi efisien. Mengganti kata apa dengan kata hal . Kata apa perlu diganti karena penggunaannya tidak sesuai dalam kalimat. Kata apa merupakan kata tanya, sedangkan kalimat tersebut bukanlah kalimat tanya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Kalimat kedua kutipan teks di atas perlu diperbaiki dengan dua cara, yaitu sebagai berikut.

  • Menghilangkan kata cara agar kalimat menjadi efisien.
  • Mengganti kata apa dengan kata hal. Kata apa perlu diganti karena penggunaannya tidak sesuai dalam kalimat. Kata apa merupakan kata tanya, sedangkan kalimat tersebut bukanlah kalimat tanya.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Pesatnya perkembangan jaman dan canggihnya teknologi mengubah kehidupan manusia termasuk remaja. Meski awalnya dianggap asing, nyatanya sejak beberapa tahun lalu, publikasi dunia didominasi dengan int...

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia