Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut! Para pejuang yang mulia bahu membahu mengusir penjajah. Banyak yang meninggal dunia di tengah medan perang. Semua demi cita-cita Indonesia merdeka. Kini, kita bisa merasakan nikmatnya hidup di tanah air yang merdeka, semua berkat jasa para pahlawan. Lalu, pantaskah jika kita, pemuda-pemudi Indonesia,hanya berpangku tangan? Pantaskah jika kita hanya mengisi kemerdekaan ini dengan bersenang-senang? Kita sebagai generasi penerus bangsa wajib melanjutkan cita-cita kemerdekaan. Kita harus melanjutkan perjuangan para pahlawan yang telah berkorban jiwa raga. Kita punya peranan penting, yaitu memajukan Indonesia dan terus menjaga persatuan dan kesatuannya. Judul yang sesuai dengan kutipan teks pidato tersebut adalah ....

Perhatikan kutipan teks berikut! 


    Para pejuang yang mulia bahu membahu mengusir penjajah. Banyak yang meninggal dunia di tengah medan perang. Semua demi cita-cita Indonesia merdeka. Kini, kita bisa merasakan nikmatnya hidup di tanah air yang merdeka, semua berkat jasa para pahlawan. Lalu, pantaskah jika kita, pemuda-pemudi Indonesia, hanya berpangku tangan? Pantaskah jika kita hanya mengisi kemerdekaan ini dengan bersenang-senang? 

    Kita sebagai generasi penerus bangsa wajib melanjutkan cita-cita kemerdekaan. Kita harus melanjutkan perjuangan para pahlawan yang telah berkorban jiwa raga. Kita punya peranan penting, yaitu memajukan Indonesia dan terus menjaga persatuan dan kesatuannya.


Judul yang sesuai dengan kutipan teks pidato tersebut adalah ....
 

  1. Nasionalisme Pemuda Indonesia 

  2. Semangat Pejuang Indonesia

  3. Kemerdekaan di Tangan Pemuda

  4. Perjuangan Pahlawan Indonesia 

Iklan

A. ACFREELANCE

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kutipan teks pidato di atas berisi kesadaran generasi muda untukmemajukan Indonesia danmenjaga persatuan dan kesatuan. Pada paragraf pertama dijelaskan perjuangan para pejuang Indonesia melawan penjajah demi memerdekakan Indonesia. Kesadaran tersebut dibuktikan pada kalimat pantaskah jika kita, pemuda-pemudi Indonesia,hanya berpangku tangan? Pantaskah jika kita hanya mengisi kemerdekaan ini dengan bersenang-senang? Paragraf kedua menyebutkangenerasi penerus bangsa perlu melakukan langkahserta kewajiban-kewajibanuntuk memajukan Indonesia dan menjaga persatuan dan kesatuan. Dengan demikian, judul yang tepat dan sesuai dengan kutipan teks pidato di atas adalah Nasionalisme Pemuda Indonesia. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Kutipan teks pidato di atas berisi kesadaran generasi muda untuk memajukan Indonesia dan menjaga persatuan dan kesatuan. Pada paragraf pertama dijelaskan perjuangan para pejuang Indonesia melawan penjajah demi memerdekakan Indonesia. Kesadaran tersebut dibuktikan pada kalimat pantaskah jika kita, pemuda-pemudi Indonesia, hanya berpangku tangan? Pantaskah jika kita hanya mengisi kemerdekaan ini dengan bersenang-senang?

Paragraf kedua menyebutkan generasi penerus bangsa perlu melakukan langkah serta kewajiban-kewajiban untuk memajukan Indonesia dan menjaga persatuan dan kesatuan. 

Dengan demikian, judul yang tepat dan sesuai dengan kutipan teks pidato di atas adalah Nasionalisme Pemuda Indonesia. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

RIFKY AFRIZAL

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan langkah-langkah menyusun pidato persuasif berikut! Menyusun kerangka pidato Mendaftar pokok-pokok pidato Menyunting teks pidato Menentukan tema pidato Menentukan tujuan ...

218

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia