Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut! "Nah, begitu. Sesama saudara harus akur ya. Harus berbagi. Jangan bertengkar hanya karena masalah sepele," kata lbu Pip. "lya, Bu," angguk Pip. "Yuk, kita makan kacang kenari bersama," ajak Pip pada kedua adiknya. lbu Pip tersenyum melihat anak-anaknya kembali rukun. Unsur yang dominan di dalam cuplikan tersebut adalah ....

Perhatikan kutipan teks berikut!


    "Nah, begitu. Sesama saudara harus akur ya. Harus berbagi. Jangan bertengkar hanya karena masalah sepele," kata lbu Pip.
   "lya, Bu," angguk Pip. "Yuk, kita makan kacang kenari bersama," ajak Pip pada kedua adiknya. lbu Pip tersenyum melihat anak-anaknya kembali rukun.


Unsur yang dominan di dalam cuplikan tersebut adalah .... 

  1. latarundefined 

  2. amanatundefined 

  3. alurundefined 

  4. gaya bahasaundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

02

:

58

:

26

Klaim

Iklan

M. Rani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Pembahasan

Struktur fabel terdiri dari orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda.Orientasi dalam teks fabel diawali dengan pengenalan tokoh. Komplikasi merupakan rangkaian peristiwa yang dialami tokoh membangun konflik atau permasalahan. Resolusi berupa penyelesaian permasalahan yang dialami tokoh. Koda berisi amanat yang dapat disampaikan kepada pembaca. Kutipan fabel di atas berisi amanat agar sesama saudara harus akur dan hidup rukun. Jadi, unsur yang dominan dalam kutipan teks tersebut adalah amanat. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Struktur fabel terdiri dari orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda. Orientasi dalam teks fabel diawali dengan pengenalan tokoh. Komplikasi merupakan rangkaian peristiwa yang dialami tokoh membangun konflik atau permasalahan. Resolusi berupa penyelesaian permasalahan yang dialami tokoh. Koda berisi amanat yang dapat disampaikan kepada pembaca.

Kutipan fabel di atas berisi amanat agar sesama saudara harus akur dan hidup rukun. Jadi, unsur yang dominan dalam kutipan teks tersebut adalah amanat.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Looving Hani

Jawaban tidak sesuai

hafidz rafi rabbani

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks berikut! "Nah, begitu. Sesama saudara harus akur ya. Harus berbagi. Jangan bertengkar hanya karena masalah sepele," kata lbu Pip. "lya, Bu," angguk Pip. "Yuk, kita makan...

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia