Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut ini! Tanah ini adalah tanah tumpah darah. Desa ini adalah desa warisan nenek moyang.Bumi ini adalah titipan Tuhan. Jadi, mengapa kita tak bisa merawatnya? Lantarankarena sibuk mencari uang. Bila bumi ini kita terus gerus, ia akan tua. Oleh karenaitu, marilah kita jaga bumi ini dengan penanaman seribu pohon, pengelolaan sampahdan masih banyak lagi. Itulah bentuk syukur kita kepada Sang Pencipta. Gagasan inti pada pidato tersbut adalah....

Perhatikan kutipan teks berikut ini!

Tanah ini adalah tanah tumpah darah. Desa ini adalah desa warisan nenek moyang. Bumi ini adalah titipan Tuhan. Jadi, mengapa kita tak bisa merawatnya? Lantaran karena sibuk mencari uang. Bila bumi ini kita terus gerus, ia akan tua. Oleh karena itu, marilah kita jaga bumi ini dengan penanaman seribu pohon, pengelolaan sampah dan masih banyak lagi. Itulah bentuk syukur kita kepada Sang Pencipta.

Gagasan inti pada pidato tersbut adalah....space  
 

  1. mengajak menjaga kebersihan.space  

  2. mengajak menjaga bumi.space  

  3. mengajak bekerja sama dan sadar untuk merawat bumi.space  

  4. mengajak mencintai bumi saja.space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

48

:

57

Klaim

Iklan

A. Rizky

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalahC karena di dalamnya sudah termasuk merawat bumi: menjaga, mencintai kebersihan dan lain-lain.

Jawaban yang tepat adalah C karena di dalamnya sudah termasuk merawat bumi: menjaga, mencintai kebersihan dan lain-lain.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut ini! Saudara-saudara sekalian, kita adalah warga negara Indonesia, bangsa yang terkenal dengan kebudayaan yang beragam, banyak sekali yang perlu kita lestarikan dan harus ki...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia