Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut ini! (1) Jendral Soedirman dikenal sebagai salah satu pahlawan berjasa dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. (2) Lahir di Bodas Karangjati, Rembang, Purbalingga, 24 Januari 1916 lebih banyak menghabiskan masa kecil bersama pamannya Raden Cokrosunaryo setelah diadopsi dari ayahnya Karsid Kartawiuraji, dan ibunya Siyem. (3) Pada tahun 1916, Sudirman pindah ke Cilacap dan tumbuh menjadi seorang siswa rajin. (4) Saat menjadi siswa SMA, Soedirman mulai menunjukkan kemampuannya dalam memimpin dan aktif dalam berorganisasi termasuk mengikuti program kepanduan yang dijalankan oleh organisasi Islam Muhammadiyah. Keistimewaan yang dimiliki oleh Jendral Soedirman adalah ....

Perhatikan kutipan teks berikut ini!

(1) Jendral Soedirman dikenal sebagai salah satu pahlawan berjasa dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. (2) Lahir di Bodas Karangjati, Rembang, Purbalingga, 24 Januari 1916 lebih banyak menghabiskan masa kecil bersama pamannya Raden Cokrosunaryo setelah diadopsi dari ayahnya Karsid Kartawiuraji, dan ibunya Siyem. (3) Pada tahun 1916, Sudirman pindah ke Cilacap dan tumbuh menjadi seorang siswa rajin. (4) Saat menjadi siswa SMA, Soedirman mulai menunjukkan kemampuannya dalam memimpin dan aktif dalam berorganisasi termasuk mengikuti program kepanduan yang dijalankan oleh organisasi Islam Muhammadiyah. 

Keistimewaan yang dimiliki oleh Jendral Soedirman adalah ....space 

  1. Jendral Soedirman menjadi pahlawan yang berjasa dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. 

  2. Jendral Soedirman lebih banyak menghabskan masa kecil bersama pamannya.

  3. Jendral Soedirman bisa tumbuh menjadi seorang siswa yang rajin di sekolahnya. 

  4. Jendral Soedirman hidup berpindah-pindah kota.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

22

:

23

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Keistimewaan seorang tokoh merupakan suatu hal yang yang dimiliki oleh dirinya yang tidak dimiliki oleh orang lain. Berdasarkan kutipan teks biografi tersebut, keistimewaan yang dimiliki oleh Jendral Soedirman yaitu menjadi pahlawan yang berjasa dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Keistimewaan seorang tokoh merupakan suatu hal yang yang dimiliki oleh dirinya yang tidak dimiliki oleh orang lain. Berdasarkan kutipan teks biografi tersebut, keistimewaan yang dimiliki oleh Jendral Soedirman yaitu menjadi pahlawan yang berjasa dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A. 
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Penulisan dalam teks nonfiksi memggunakan bahasa ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia