Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut! Indonesia terhitung punya musik yang tidak kalah kerennya dengan K-pop, seperti musik keroncong, dangdut, kasidah, dan masih banyak yang lainnya. Kita mestinya bangga dengan musik kita sendiri, dan tidak menggandrungi musik yang berasal dari negara lain. Bukan berarti tidak boleh menyukai musik negara lain, tetapi alangkah baiknya jika kita mencintai dan menghargai musik berasal dari negeri sendiri. Beberapa orang berpikiran jika musik K-pop mempunyai dampak buruk bagi generasi muda Indonesia. Mereka menyatakan jika musik K-pop dapat mengganggu konsentrasi belajar bagi remaja yang masih berstatus pelajar. Pendapat tersebut mungkin benar. Namun, tidak semua musik mancanegara yang masuk ke Indonesia hanya punya sisi negatif saja. Salah satu sisi positif masuknya K-pop adalah bertambahnya pengetahuan mereka berkenaan budaya dan bahasa Korea. Hal tersebut menambah pengetahuan tentang budaya dari berbagai dunia. Ciri teks tanggapan yang terlihat pada kutipan teks di atas adalah ….

Perhatikan kutipan teks berikut!

      Indonesia terhitung punya musik yang tidak kalah kerennya dengan K-pop, seperti musik keroncong, dangdut, kasidah, dan masih banyak yang lainnya. Kita mestinya bangga dengan musik kita sendiri, dan tidak menggandrungi musik yang berasal dari negara lain. Bukan berarti tidak boleh menyukai musik negara lain, tetapi alangkah baiknya jika kita mencintai dan menghargai musik berasal dari negeri sendiri.

     Beberapa orang berpikiran jika musik K-pop mempunyai dampak buruk bagi generasi muda Indonesia. Mereka menyatakan jika musik K-pop dapat mengganggu konsentrasi belajar bagi remaja yang masih berstatus pelajar. Pendapat tersebut mungkin benar. Namun, tidak semua musik mancanegara yang masuk ke Indonesia hanya punya sisi negatif saja. Salah satu sisi positif masuknya K-pop adalah bertambahnya pengetahuan mereka berkenaan budaya dan bahasa Korea. Hal tersebut menambah pengetahuan tentang budaya dari berbagai dunia.

Ciri teks tanggapan yang terlihat pada kutipan teks di atas adalah ….

  1. memiliki tiga struktur, yaitu konteks, deskripsi, dan penilaian

  2. berisi argumentasi yang disertai dengan opini penulis

  3. berisi tanggapan mengenai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar beserta fakta dan alasan yang menguatkannya

  4. merupakan hasil pengamatan mengenai suatu objek berupa fenomena yang terjadi di lingkungan masyarakat

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Terdapat dua ciri teks tanggapan, antara lain: 1) memiliki tiga struktur, yaitu konteks, deskripsi, dan penilaian; 2) berisi tanggapan mengenai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar beserta fakta dan alasan yang menguatkannya. Ciri teks tanggapan yang terlihat pada kutipan teks di atas adalah berisi tanggapan mengenai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar beserta fakta dan alasan yang menguatkannya. Hal tersebut karena paragraf tersebut membicarakan mengenai musik K-pop yang digemari remaja masa kini sebagai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar dan disertai dengan fakta serta alasan yang menguatkan. Pilihan jawaban A kurang tepat karena kutipan teks di atas tidak memuat tentang tiga struktur teks tanggapan. Pilihan jawaban B dan D tidak tepat karena bukan merupakan ciri teks tanggapan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Terdapat dua ciri teks  tanggapan, antara lain:

1) memiliki tiga struktur, yaitu konteks, deskripsi, dan penilaian;

2) berisi tanggapan mengenai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar beserta fakta dan alasan yang menguatkannya.

Ciri teks tanggapan yang terlihat pada kutipan teks di atas adalah berisi tanggapan mengenai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar beserta fakta dan alasan yang menguatkannya. Hal tersebut karena paragraf tersebut membicarakan mengenai musik K-pop yang digemari remaja masa kini sebagai suatu fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar dan disertai dengan fakta serta alasan yang menguatkan.

Pilihan jawaban A kurang tepat karena kutipan teks di atas tidak memuat tentang tiga struktur teks tanggapan.

Pilihan jawaban B dan D tidak tepat karena bukan merupakan ciri teks tanggapan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

ainiimamatulazizah

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks tanggapan berikut! Intinya, hobi menonton film thriller atau mengoleksi mainan yang berbau sadisme merupakan cara yang aman dalam menyalurkan naluri alamiah kita, selama sad...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia