Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut! Dewasa ini, internet merupakan keperluan bagi hampir semua masyarakat, baik itu pelajar, mahasiswa, ataupun pekerja. Berkembangnya internet merupakan suatu kemajuan teknologi yang kini kiat menjadi pesat. Hal itu mempunyai dampak, terutama pada kalangan remaja. Internet dapat memenuhi keinginan dan hobi mereka. Selain itu, ilmu pengetahuan apapun yang dibutuhkan dapat didapatkan melalui internet. Akan tetapi, banyak hal-hal yang berdampak kurang baik dari penggunaan internet. Hal-hal yang dapat memengaruhi remaja mencakup unsur kekejaman, porno, dan tindakan lain. Selain itu, internet yang mengandung konten negatif dapat juga memengaruhi pola pikir remaja masa kini. Penggunaan internet yang tidak terkontrol dapat membuat kecanduan dan bersikap apatis terhadap lingkungan sekitarnya. Kesehatan mata, kesegaran fisik, dan pola hidup sehat menjadi semakin diabaikan oleh remaja zaman sekarang. Pernyataan yang sesuai dengan kutipan teks di atas adalah …

Perhatikan kutipan teks berikut!


             Dewasa ini, internet merupakan keperluan bagi hampir semua masyarakat, baik itu pelajar, mahasiswa, ataupun pekerja. Berkembangnya internet merupakan suatu kemajuan teknologi yang kini kiat menjadi pesat. Hal itu mempunyai dampak, terutama pada kalangan remaja.

              Internet dapat memenuhi keinginan dan hobi mereka. Selain itu, ilmu pengetahuan apapun yang dibutuhkan dapat didapatkan melalui internet. Akan tetapi, banyak hal-hal yang berdampak kurang baik dari penggunaan internet. Hal-hal yang dapat memengaruhi remaja mencakup unsur kekejaman, porno, dan tindakan lain. Selain itu, internet yang mengandung konten negatif dapat juga memengaruhi pola pikir remaja masa kini. Penggunaan internet yang tidak terkontrol dapat membuat kecanduan dan bersikap apatis terhadap lingkungan sekitarnya. Kesehatan mata, kesegaran fisik, dan pola hidup sehat menjadi semakin diabaikan oleh remaja zaman sekarang.space 


Pernyataan yang sesuai dengan kutipan teks di atas adalah …space 

  1. Remaja zaman sekarang tidak memedulikan kesehatan mata.space 

  2. Internet dapat membuat semua masyarakat menjadi kecanduan dan bersikap apatis terhadap lingkungan sekitar.space 

  3. Internet hanya memiliki dampak negatif bagi remaja.space 

  4. Hampir semua masyarakat membutuhkan internet.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

30

:

39

Klaim

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat terdapat pada pilihan jawaban D.

jawaban yang tepat terdapat pada pilihan jawaban D.space 

Pembahasan

Pernyataan yang sesuai dengan kutipan teks di atas adalah Hampir semua masyarakat membutuhkan internet . Pernyataan tersebut sesuai dengan kalimat pertama paragraf tersebut, yakni Dewasa ini, internet merupakan keperluan bagi hampir semua masyarakat, baik itu pelajar, mahasiswa, ataupun pekerja . Kalimat tersebut menyiratkan bahwa hampir semua masyarakat membutuhkan internet. Pilihan jawaban A salah karena tidak semua remaja zaman tidak memedulikan kesehatan mata, hanya mereka yang kecanduan internet yang cenderung tidak memedulikan kesehatan mata. Pilihan jawaban B kurang tepat karena tidak semua masyarakat kecanduan dengan internet. Pilihan jawaban C kurang tepat karena internet memiliki dampak positif, bukan hanya dampak negatif. Dengan demikian, jawaban yang tepat terdapat pada pilihan jawaban D.

Pernyataan yang sesuai dengan kutipan teks di atas adalah Hampir semua masyarakat membutuhkan internet. Pernyataan tersebut sesuai dengan kalimat pertama paragraf tersebut, yakni Dewasa ini, internet merupakan keperluan bagi hampir semua masyarakat, baik itu pelajar, mahasiswa, ataupun pekerja. Kalimat tersebut menyiratkan bahwa hampir semua masyarakat membutuhkan internet.

Pilihan jawaban A salah karena tidak semua remaja zaman tidak memedulikan kesehatan mata, hanya mereka yang kecanduan internet yang cenderung tidak memedulikan kesehatan mata.

Pilihan jawaban B kurang tepat karena tidak semua masyarakat kecanduan dengan internet.

Pilihan jawaban C kurang tepat karena internet memiliki dampak positif, bukan hanya dampak negatif.

Dengan demikian, jawaban yang tepat terdapat pada pilihan jawaban D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks berikut untuk menjawab soal! Banyak pendapat yang beredar di masyarakat bahwa gerhana matahari yang dilihat dengan mata secara langsung dapat membuat mata menjadi buta. Apak...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia