Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut! Apa lagi yang sanggup diperbuatnya selain menangis? Untuk siapa lagi ia bertahan agar tidak cengeng seperti pesan ibunya selalu? Sosok yang amat disayanginya itu berpulang kepada-Nya dalam peristiwa rubuhnya crane proyek pembangunan di tanah suci, Mekkah. Paman dan bibinya selamat, sedang sang ibu menjadi salah satu korban tewas. Lalu, laki-laki yang ia anggap sangat menyayangi dirinya dan ibunya, justru tidak nampak lagi di matanya sang ayah yang dulu begitu terpukul akan tiadanya wanita bak malaikat yang telah bertahun-tahun ada dalam hidupnya. Berdasarkan kutipan di atas, kata yang bercetak tebal termasuk dalam gaya bahasa bagian ....

Perhatikan kutipan teks berikut!

Apa lagi yang sanggup diperbuatnya selain menangis? Untuk siapa lagi ia bertahan agar tidak cengeng seperti pesan ibunya selalu? Sosok yang amat disayanginya itu berpulang kepada-Nya dalam peristiwa rubuhnya crane proyek pembangunan di tanah suci, Mekkah. Paman dan bibinya selamat, sedang sang ibu menjadi salah satu korban tewas. Lalu, laki-laki yang ia anggap sangat menyayangi dirinya dan ibunya, justru tidak nampak lagi di matanya sang ayah yang dulu begitu terpukul akan tiadanya wanita bak malaikat yang telah bertahun-tahun ada dalam hidupnya.

Berdasarkan kutipan di atas, kata yang bercetak tebal termasuk dalam gaya bahasa bagian ....

  1. simile

  2. personifikasi

  3. litotes

  4. ironi

  5. sinisme

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Iklan

Pembahasan

Kalimat yang bercetak tebal termasuk dalam kalimat yang menggunakan gaya bahasa simile, yaitu gaya bahasa yang melukiskan sesuatu berdasarkan persamaan atau perbandingan dengan menggunakan konjungsi perbandingan. Contohnya: seperti, bak, bagai, dll.Kalimat “... bak malaikat yang telah bertahun-tahun ada dalam hidupnya.”. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Kalimat yang bercetak tebal termasuk dalam kalimat yang menggunakan gaya bahasa simile, yaitu gaya bahasa yang melukiskan sesuatu berdasarkan persamaan atau perbandingan dengan menggunakan konjungsi perbandingan. Contohnya: seperti, bak, bagai, dll. Kalimat “... bak malaikat yang telah bertahun-tahun ada dalam hidupnya.”. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan berikut ini. Setelah kejadian itu, Arini menutup mata dari segala hal yang terjadi di sekelilingnya. Ia menjadi pendiam dan suka menyendiri. Padahal, dulunya Arini termasuk salah...

2

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia