Iklan
Pertanyaan
Perhatikan kutipan berta di bawah ini!
Badan PBB untuk anak-anak (UNICEF) memperkirakan dampak pandemi Covid-19 terhadap kasus kurang gizi di Indonesia cukup besar. Perwakilan UNICEF untuk Indonesia, Debora Comini, pernah mengatakan sebelum terjadi pandemi, ada sekitar 2 juta anak menderita gizi buruk dan lebih dari 7 juta anak di bawah usia lima tahun mengalami stunting di Indonesia. UNICEF memperkirakan jumlah anak yang mengalami kekurangan gizi akut di bawah 5 tahun bisa meningkat 15 persen secara global pada 2020 jika tidak ada tindakan. Menurut Debora, peningkatan jumlah anak kekurangan gizi di Indonesia lantaran banyak keluarga kehilangan pendapatan akibat pandemi sehingga tidak mampu membeli makanan sehat dan bergizi.
Widiyarti, Yayuk. 2020. "UNICEF Soroti Kasus Gizi Buruk di Indonesia, Apa Masalahnya?". gaya.tempo.co. diakses dan diadaptasi pada 26 Oktober 2020.https://gaya.tempo.co/read/1361602/unicef-soroti-kasus-gizi-buruk-di-indonesia-apa-masalahnya
Masalah sosial tersebut berkaitan dengan faktor ....
faktor psikologis dan budaya
faktor biologis dan ekonomi
faktor budaya dan ekonomi
faktor ekonomi dan psikologis
faktor biologis dan psikologis
Iklan
T. Sakinah
Master Teacher
4
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia