Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan berikut ini! Trisda mendapat kepercayaan dari guru dan teman sekelasnya untuk berpartisipasi dalam kompetisi debat tahunan di sekolahnya. Trisda berusaha mempersiapkan dirinya untuk acara debat yang akan dilaksanakan pada akhir Januari 2020 nanti. Ia pun tak henti-hentinya berlatih memandu acara serta membaca aturan-aturan debat menggunakan nada dan intonasi sebaik mungkin. Dalam kompetisi debat sesuai ilustrasi diatas, Trisda akan berperan sebagai ....

Perhatikan kutipan berikut ini!


Trisda mendapat kepercayaan dari guru dan teman sekelasnya untuk berpartisipasi dalam kompetisi debat tahunan di sekolahnya. Trisda berusaha mempersiapkan dirinya untuk acara debat yang akan dilaksanakan pada akhir Januari 2020 nanti. Ia pun tak henti-hentinya berlatih memandu acara serta membaca aturan-aturan debat menggunakan nada dan intonasi sebaik mungkin.


Dalam kompetisi debat sesuai ilustrasi diatas, Trisda akan berperan sebagai .... 

  1. juribegin mathsize 14px style space end style

  2. notulisbegin mathsize 14px style space end style

  3. tim afirmasibegin mathsize 14px style space end style

  4. tim oposisibegin mathsize 14px style space end style

  5. moderatorbegin mathsize 14px style space end style

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

34

:

37

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.begin mathsize 14px style space end style

Pembahasan

Unsur dalam debat meliputi mosi, tim, dan partisipan. Partisipan merupakan pihak-pihak luar yang sedang menilai, menyaksikan, memandu, atau mencatat kegiatan debat. Di antara partisipan dalam debat adalah (1) moderator, (2) penonton atau juri, dan (3) notulis. Sesuai ilustrasi diatas, Trisda akan berperan sebagai moderator, yaitu seseorang yang memandu berjalannya debat atau sebuah acara agar mudah untuk dilakukan. Moderator memiliki tugas sebagai berikut. Menyampaikan salam pembuka. Memperkenalkan diri. Memperkenalkan juri. Menyampaikan aturan-aturan yang dimainkan. Menyampaikan tema yang akan didiskusikan. Mempersilahkan peserta menyampaikan pendapatnya. Mempersilahkan penonton untuk bertanya. Mempersilakan notulis membacakan hasil diskusi. Menutup diskusi. Beberapa tugas moderator tersebut terdapat dalam kutipan Ia pun tak henti-hentinya berlatih memandu acara serta membaca aturan-aturan debat menggunakan nada dan intonasi sebaik mungkin . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Unsur dalam debat meliputi mosi, tim, dan partisipan. Partisipan merupakan pihak-pihak luar yang sedang menilai, menyaksikan, memandu, atau mencatat kegiatan debat. Di antara partisipan dalam debat adalah (1) moderator, (2) penonton atau juri, dan (3) notulis. Sesuai ilustrasi diatas, Trisda akan berperan sebagai moderator, yaitu seseorang yang memandu berjalannya debat atau sebuah acara agar mudah untuk dilakukan. Moderator memiliki tugas sebagai berikut.

  • Menyampaikan salam pembuka.
  • Memperkenalkan diri.
  • Memperkenalkan juri.
  • Menyampaikan aturan-aturan yang dimainkan.
  • Menyampaikan tema yang akan didiskusikan.
  • Mempersilahkan peserta menyampaikan pendapatnya.
  • Mempersilahkan penonton untuk bertanya.
  • Mempersilakan notulis membacakan hasil diskusi.
  • Menutup diskusi.

Beberapa tugas moderator tersebut terdapat dalam kutipan Ia pun tak henti-hentinya berlatih memandu acara serta membaca aturan-aturan debat menggunakan nada dan intonasi sebaik mungkin.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.begin mathsize 14px style space end style

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ilustrasi berikut! Nena bersorak waktu ia tahu bahwa ia mendapat kepercayaan dari guru dan teman sekelasnya untuk berpartisipasi dalam kompetisi debat tahunan di sekolahnya. Ia tahu, de...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia