Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan berikut! “Apa dia salah kalau ayahnya hanya seorang juru masak?” Kalimat di atas memuat majas penegasan ….

Perhatikan kutipan berikut!

“Apa dia salah kalau ayahnya hanya seorang juru masak?”

 

Kalimat di atas memuat majas penegasan ….

  1. ironi

  2. inversi

  3. elipsis

  4. retoris

     

  5. koreksio   

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

02

:

24

Klaim

Iklan

H. Agustina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Kalimat di atas memuat majas penegasan retoris . Hal tersebut karena majas retoris merupakan ungkapan pertanyaan yang jawabannya telah terkandung di dalam pertanyaan tersebut atau merupakan majas berupa pertanyaan yang jawabannya tidak memerlukan jawaban karena baik penanya maupun yang ditanya sudah sama-sama mengetahui jawabannya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Kalimat di atas memuat majas penegasan retoris. Hal tersebut karena majas retoris merupakan ungkapan pertanyaan yang jawabannya telah terkandung di dalam pertanyaan tersebut atau merupakan majas berupa pertanyaan yang jawabannya tidak memerlukan jawaban karena baik penanya maupun yang ditanya sudah sama-sama mengetahui jawabannya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan cerpen “Juru Masak” berikut! Mana mungkin keluarga calon besan itu bisa dibohongi ? Kalimat di atas memuat majas penegasan ….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia