Iklan
Pertanyaan
Perhatikan kutipan artikel berikut ini!
Minimnya ruang terbuka hijau akibat pembangunan memicu berbagai permasalahan di Jakarta seperti polusi, penurunan air tanah, dan banjir. Berbagai permasalahan lingkungan tersebut mendorong tujuh pemuda membentuk komunitas transformasi hijau (trashi). Upaya penanganan permasalahan lingkungan tersebut dilakukan melalui program edukasi mengenai pentingnya menjaga ruang terbuka hijau di kalangan masyarakat, seperti kegiatan memungut sampah dan melakukan gerakan penghijauan. Kegiatan komunitas tersebut diharapkan dapat memperbaiki kondisi lingkungan di Jakarta.
(Sumber: https://www.suara.com/lifestyle/2016/05/21/145700/bersama-transformasi-hijau-mereka-merawat-jakarta-yang-hijau?page=2, diakses 1 April 2020)
Unsur pembentuk komunitas berdasarkan kutipan artikel tersebut adalah...
ketergantungan antarindividu
persamaan tingkat pendidikan
persamaan profesi yang dimiliki
perbedaan latar belakang individu
persamaan tujuan atau kepentingan
Iklan
F. Saputri
Master Teacher
9
0.0 (0 rating)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia