Iklan
Pertanyaan
Perhatikan keterangan berikut!
1) Berasal dari abad V Masehi.
2) Ditulis menggunakan huruf Pallawa dan bahasa Sansekerta.
3) Dibuat untuk memperingati kebaikan Raja Mulawarman.
4) Merupakan sumber sejarah utama Kerajaan Kutai.
Pernyataan sesuai untuk menyimpulkan keterangan di atas adalah....
keberadaan Yupa menunjukkan kebudayaan Hindu telah mempengaruhi kehidupan Kerajaan Kutai sejak abad V Masehi
bangsa Indonesia merupakan salah satu bangsa yang memiliki peradaban tinggi
pengaruh Hindu-Buddha telah mewarnai kehidupan bangsa Indonesia sejak lama
kebudayaan India dan Tiongkok telah mempengaruhi kehidupan masyarakat Kerajaan Kutai
Kerajaan Kutai didirikan oleh Raja Mulawarman pada abad V Masehi atas bantuan para brahmana
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
13
:
03
:
57
Iklan
A. NIZAR
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya
11
4.0 (2 rating)
Wahyu Ramadhani
Ini yang aku cari! Bantu banget Makasih ❤️
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia