Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kedua teks berikut ! Teks I Teks II Perhatikan segala sesuatu yang penting demi kehidupan yang penuh dengan kebahagiaan.Luangkan waktu untuk bersama dengan anak-anak dan pasangan anda.Selesaikan pekerjaan anda ketika anda berada di kantor, jangan saat anda sedang berkumpul dengan keluarga. Dendam terhadap seseorang tidak akan bermanfaat untuk anda. Dapatkan prioritas anda sekarang dan bedakan antara batu, kerikil, dan pasir. Dikisahkan ada seorang pengemis gelandangan, dia sudahtua, dan yangmeyedihkandia itu tunanetra atau buta. Pada suatu hari di pinggiran kota, ia sedang duduk mengemis seperti hari biasanya. Tak lupa iajuga membawa sebuah kardus yang setiap hari ia bawauntuk mengemis. Di kardus itu, ada tulisan “ I’m Blind! Help me !” yang artinya kuranglebih "Aku buta! Tolonglah Aku!” Kardus ituia letakkan di samping tubuhnya dengan suatu penyangga. Sementara itu, iahanya termenung menunduk menanti pemberian koin-koin dari pejalan kaki yang lewat. Namun, semakin lama, semakin siang hanya ada beberapa orang saja yang memberikan beberapa koin di keranjang yang ia letakkan di depannya. Perbedaan pola penyajian kedua teks di atas adalah...

Perhatikan kedua teks berikut!

Teks I

Teks II

Perhatikan segala sesuatu yang penting demi kehidupan yang penuh dengan kebahagiaan. Luangkan waktu untuk bersama dengan anak-anak dan pasangan anda. Selesaikan pekerjaan anda ketika anda berada di kantor, jangan saat anda sedang berkumpul dengan keluarga. Dendam terhadap seseorang tidak akan bermanfaat untuk anda. Dapatkan prioritas anda sekarang dan bedakan antara batu, kerikil, dan pasir.

Dikisahkan ada seorang pengemis gelandangan, dia sudah tua, dan yang meyedihkandia itu tuna netra atau buta. Pada suatu hari di pinggiran kota, ia sedang duduk mengemis seperti hari biasanya. Tak lupa ia juga membawa sebuah kardus yang setiap hari ia bawauntuk mengemis. Di kardus itu, ada tulisan “I’m Blind! Help me!” yang artinya kuranglebih "Aku buta! Tolonglah Aku!” Kardus itu ia letakkan di samping tubuhnya dengan suatu penyangga. Sementara itu, ia hanya termenung menunduk menanti pemberian koin-koin dari pejalan kaki yang lewat. Namun, semakin lama, semakin siang hanya ada beberapa orang saja yang memberikan beberapa koin di keranjang yang ia letakkan di depannya.

 

Perbedaan pola penyajian kedua teks di atas adalah...

  1. Teks I merupakan penutup, sedangkan teks II merupakan pembuka

  2. Teks I berisi koda, sedangkan teks II berisi orientasi

  3. Teks I berisi abstraksi, sedangkan teks II berisi orientasi

  4. Teks I berisi resolusi, teks I berisi komplikasi

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

07

:

22

:

44

Klaim

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah b.

jawaban yang tepat adalah b.

Pembahasan

Teks 1 berisi pesan yang disampaikan pengarang dalam sebuah cerita. Amanat tersebut biasanya terletak di akhir cerita. Struktur ini dinamakan koda pada teks narasi dan teks cerita inspirasi. Teks II berisi pengenalan tokoh, latar, dan tema. Biasanya pengenalan tokoh ini berada di awal cerita. Pengenalan tokoh, latar, dan tema pada cerita disebut orientasi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah b.

Teks 1 berisi pesan yang disampaikan pengarang dalam sebuah cerita. Amanat tersebut biasanya terletak di akhir cerita. Struktur ini dinamakan koda pada teks narasi dan teks cerita inspirasi.

Teks II berisi pengenalan tokoh, latar, dan tema. Biasanya pengenalan tokoh ini berada di awal cerita. Pengenalan tokoh, latar, dan tema pada cerita disebut orientasi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah b.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Kutipan teks di atas merupakan bagian dari struktur teks cerita inspirasi, yaitu....

2

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia