Iklan
Pertanyaan
Perhatikan kedua kutipan berikut!
Kutipan I
Lamunannya membawa Rohmat mengingat rumah masa kecilnya. Rumah itu berada di sebuah pedesaan yang tentram dan asri. Suasana yang damai selalu menyejukkan hati Rohmat. Sudah dua tahun Rohmat tidak pulang ke rumah akibat pekerjaan yang terus membebaninya. Saat ini tergambar jelas rumah tersebut melambai kepada Rohmat.
Kutipan II
Sudah sekitar sebulan Ersa pindah ke rumah barunya. Rumah tersebut hasil jerih payahnya yang ia tabung selama lima belas tahun lalu. Kerja kerasnya tersebut membuahkan hasil. Sebuah rumah dengan desain layaknya istana dalam dongeng. Selain itu, banyak mobil mewahnya yang menghiasi garasi di rumahnya. Kini, Ersa dapat menikmati hasil dari kesabarannya dalam menabung untuk masa depan.
Pernyataan yang tepat tentang perbedaan majas yang digunakan pada kedua kutipan di atas adalah ...
Kutipan I menggunakan majas hiperbola, sedangkan kutipan II menggunakan majas personifikasi.
Kutipan I menggunakan majas metafora, sedangkan kutipan II menggunakan majas litotes.
Kutipan I menggunakan majas personifikasi, sedangkan kutipan II menggunakan majas metafora.
Kutipan I menggunakan majas personifikasi, sedangkan kutipan II menggunakan majas simile.
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
11
:
18
:
29
Iklan
A. Rizkyamsi
Master Teacher
55
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia