Iklan

Pertanyaan

Perhatikan karakteristikberikut ini! Curah hujan tinggi Usia tanaman relatif pendek Memiliki musim dingin yang panjang Hampir seluruh wilayahnya tertutup es Musim panas terjadi lebih lama dibandingmusim dingin Karakteristik bioma tundra yang tepat ditunjukkan oleh nomor….

Perhatikan karakteristik berikut ini!

  1. Curah hujan tinggi
  2. Usia tanaman relatif pendek
  3. Memiliki musim dingin yang panjang
  4. Hampir seluruh wilayahnya tertutup es
  5. Musim panas terjadi lebih lama dibanding musim dingin

Karakteristik bioma tundra yang tepat ditunjukkan oleh nomor …. 

  1. 1, 2, dan 3undefined 

  2. 1, 3, dan 4undefined 

  3. 1, 4, dan 5undefined 

  4. 2, 3, dan 4undefined 

  5. 3, 4, dan 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

59

:

38

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Karakteristik yang dimiliki bioma tundra adalah sebagai berikut. Hampir seluruh wilayahnya tertutup es. Memiliki musim dingin yang panjang (9 bulan ) dan musim panas yang berlangsung cepat (3 bulan) Memiliki keragaman vegetasi yang rendah Tanah di bawah permukaan beku secara permanen. Usia tanaman relatif pendek. Curah hujannya rendah. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Karakteristik yang dimiliki bioma tundra adalah sebagai berikut.

  • Hampir seluruh wilayahnya tertutup es.
  • Memiliki musim dingin yang panjang (9 bulan ) dan musim panas yang berlangsung cepat (3 bulan)
  • Memiliki keragaman vegetasi yang rendah
  • Tanah di bawah permukaan beku secara permanen.
  • Usia tanaman relatif pendek.
  • Curah hujannya rendah.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!