Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kalimat berikut! Tari Gambyong berfungsisebagai sarana hiburan dan ditarikan saatmenyambuttamu kehormatan. Bukti yang menunjukkan bahwa kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara adalah ....

Perhatikan kalimat berikut!


Tari Gambyong berfungsi sebagai sarana hiburan dan ditarikan saat menyambut tamu kehormatan.


Bukti yang menunjukkan bahwa kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara adalah ....space 

  1. kalimat tersebut didahului oleh fungsi subjekundefined 

  2. kalimat tersebut mengandung dua subjekundefined 

  3. kalimat tersebut mengandung konjungsi subordinatifundefined 

  4. kalimat tersebut mengandung dua klausa yang setaraundefined 

  5. kalimat tersebut terdiri atas lebih dari dua predikatundefined 

Iklan

A. Rizkyamsi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara/majemuk setara, yakni kalimat yang memiliki dua atau lebih klausa yang setara . Kalimat tersebut mengandung dua klausa, yakni tari Gambyong berfungsisebagai sarana hiburan (klausa 1) dan (tari gambyong) ditarikan saatmenyambuttamu kehormatan (klausa 2). Kalimat kompleks setara dapat ditandai pula oleh adanya konjungsi koordinatif , yakni konjungsi yang menghubungkan dua kata, frasa, klausa, maupun kalimat yang memiliki hubungan sederajat. Contoh konjungsi koordinatif, adalah dan , serta , sedangkan , melainkan , dan tetapi. Perhatikan pula analisis fungsi kalimat berikut. tari Gambyong => subjek berfungsi => predikat 1 sebagai sarana hiburan => pelengkap dan => konjungsi koordinatif ditarikan => predikat 2 saatmenyambuttamu kehormatan => keterangan Jadi, vukti yang menunjukkan bahwa kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara adalah "kalimat tersebut mengandung dua klausa yang setara". Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara/majemuk setara, yakni kalimat yang memiliki dua atau lebih klausa yang setara. Kalimat tersebut mengandung dua klausa, yakni tari Gambyong berfungsi sebagai sarana hiburan (klausa 1) dan (tari gambyong) ditarikan saat menyambut tamu kehormatan (klausa 2).

Kalimat kompleks setara dapat ditandai pula oleh adanya konjungsi koordinatif, yakni konjungsi yang menghubungkan dua kata, frasa, klausa, maupun kalimat yang memiliki hubungan sederajat. Contoh konjungsi koordinatif, adalah dansertasedangkanmelainkan, dan tetapi. Perhatikan pula analisis fungsi kalimat berikut.

  • tari Gambyong => subjek
  • berfungsi => predikat 1
  • sebagai sarana hiburan => pelengkap
  • dan => konjungsi koordinatif
  • ditarikan => predikat 2
  • saat menyambut tamu kehormatan => keterangan


Jadi, vukti yang menunjukkan bahwa kalimat tersebut termasuk kalimat kompleks setara adalah "kalimat tersebut mengandung dua klausa yang setara". 

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Aisyah Melati

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat yang memiliki dua klausa yang setara dalam suatu kalimat dinamakan ....

20

3.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia