Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kalimat berikut! Pada saat seperti itu, kerinduanku akan kehadiran Emak terobati. Semua orang percaya akan kata Sakarya bahwa Kartareja sedang dirasuki arwah leluhur. Semua orang berkumpul di sana sebab di kampung kami susah untuk mendapatkan air bersih. Oleh karena itu, tak seorang pun berdiri di depan cungkup itu karena tak ingin menghalangi pandangan mata roh Ki Secamenggala. Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada kalimat nomor ....

Perhatikan kalimat berikut!

  1. Pada saat seperti itu, kerinduanku akan kehadiran Emak terobati. 
  2. Semua orang percaya akan kata Sakarya bahwa Kartareja sedang dirasuki arwah leluhur. 
  3. Semua orang berkumpul di sana sebab di kampung kami susah untuk mendapatkan air bersih.
  4. Oleh karena itu, tak seorang pun berdiri di depan cungkup itu karena tak ingin menghalangi pandangan mata roh Ki Secamenggala.

Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada kalimat nomor .... 

  1. (1) dan (2)undefined 

  2. (1) dan (3)undefined 

  3. (1) dan (4)undefined 

  4. (2) dan (3)undefined 

  5. (3) dan (4)undefined 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

01

:

22

:

58

:

22

Klaim

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Konjungsi kausalitas adalah konjungsi yang menghubungkan sebab dan akibat. Kata-kata yang dipakai untuk menyatakan hubungan sebab adalah sebab, karena, oleh karena itu, dan sebagainya. Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada kalimat (3) dan (4). Kalimat (3) terdapat konjungsi sebab dan kalimat (4) terdapat konjungsi oleh karena itu . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Konjungsi kausalitas adalah konjungsi yang menghubungkan sebab dan akibat. Kata-kata yang dipakai untuk menyatakan hubungan sebab adalah sebab, karena, oleh karena itu, dan sebagainya. Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada kalimat (3) dan (4). Kalimat (3) terdapat konjungsi sebab dan kalimat (4) terdapat konjungsi oleh karena itu

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

48

Iklan

Pertanyaan serupa

Di bawah ini merupakan pernyataan yang tepat mengenai konjungsi temporal, yaitu...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia