Iklan

Pertanyaan

Perhatikan jenis-jenis tulang dibawah ini! Tulang tengkorak Tulang rusuk Tulang belakang Tulang dada Tulang paha Tulang betis Tulang yang termasuk ke dalam tulang pipih adalah tulang yang ditunjukkan oleh nomor ….

Perhatikan jenis-jenis tulang dibawah ini!

  1. Tulang tengkorak
  2. Tulang rusuk
  3. Tulang belakang
  4. Tulang dada
  5. Tulang paha
  6. Tulang betis

Tulang yang termasuk ke dalam tulang pipih adalah tulang yang ditunjukkan oleh nomor ….space space

  1. 1, 2 dan 4

  2. 2, 3 dan 5

  3. 4, 5 dan 6

  4. 1, 4 dan 5

  5. 2, 4 dan 6

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

44

:

33

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Tulang pipih merupakantulang pipih berbentuk pipih seperti lempengan dan sedikit melengkung dan tersusun dari tulang kompak dan tulang spons. Tulang pipih berfungsi untuk memperluas permukaan pada perlekatan otot serta pelindung organ vital tubuh seperi otak, jantung, paru-paru, serta organ reproduksi. Tulang pipih dapat ditemukan di bagian tengkorak kepala, tulang pundak belakang (tulang skapula), tulang rusuk, tulang di tengah dada (tulang sternum), dan tulang panggul. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Tulang pipih merupakan tulang pipih berbentuk pipih seperti lempengan dan sedikit melengkung dan tersusun dari tulang kompak dan tulang spons. Tulang pipih berfungsi untuk memperluas permukaan pada perlekatan otot  serta pelindung organ vital tubuh seperi otak, jantung, paru-paru, serta organ reproduksi. Tulang pipih dapat ditemukan di bagian tengkorak kepala, tulang pundak belakang (tulang skapula), tulang rusuk, tulang di tengah dada (tulang sternum), dan tulang panggul. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A. 
 

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!