Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan jenis-jenis peta berikut! Peta penggunaan lahan Peta jaringan jalan Peta topografi Informasi dari ketiga jenis peta tersebut diperlukan dalam kegiatan ....

Perhatikan jenis-jenis peta berikut!

  1. Peta penggunaan lahan
  2. Peta jaringan jalan
  3. Peta topografi

Informasi dari ketiga jenis peta tersebut diperlukan dalam kegiatan ....space 

  1. pembuatan kawasan agrowisataspace 

  2. pemerataan sebaran pendudukspace 

  3. pengembangan kawasan industrispace 

  4. penentuan lokasi terminalspace 

  5. pembangunan bandar udaraspace 

Iklan

E. Roito

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Ketiga jenis peta diatas dapat digunakan untuk menentukan lokasi terminal karena dalam proses pemilihan sebuah lokasi terminal dibutuhkan informasi mengenai penggunaan lahan untuk mendapatkan deskripsi kondisi eksisting saat ini. Peta jaringan jalan dan topografi digunakan untuk mendeskripsikan jaringan jalan serta kondisi fisik seperti kemiringan lereng dalam sebuah wilayah sehingga lokasi terminal dipilih atas pertimbangan kemudahan dalam aksesibilitas. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Ketiga jenis peta diatas dapat digunakan untuk menentukan lokasi terminal karena dalam proses pemilihan sebuah lokasi terminal dibutuhkan informasi mengenai penggunaan lahan untuk mendapatkan deskripsi kondisi eksisting saat ini. Peta jaringan jalan dan topografi digunakan untuk mendeskripsikan jaringan jalan serta kondisi fisik seperti kemiringan lereng dalam sebuah wilayah sehingga lokasi terminal dipilih atas pertimbangan kemudahan dalam aksesibilitas.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

185

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Citra ASTER menggambarkan kondisi geologis di suatu wilayah. Contoh informasi yang dapat diperoleh dari citra ASTER berdasarkan kenyataan tersebut yaitu....

85

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia