Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan infomasi berikut. Negara-negara Utara menanamkan modalnya ke Selatan. Negara-negara Utara mengimpor bahan mentah dari Selatan. Negara-negara Utara meminjamkan modalnya ke negara-negara Selatan. Negara-negara Utara mengeksploitasi tenaga kerja yang berasal dari Selatan. Negara-negara Utara rnendapat keuntungan dari penerimaan pajak pembangunan. Informasi yang tepat terkait kerja sama ekonomi antara negara-negara Utara dan Selatan ditunjukkan nomor ....

Perhatikan infomasi berikut.
 
  1. Negara-negara Utara menanamkan modalnya ke Selatan.
  2. Negara-negara Utara mengimpor bahan mentah dari Selatan.
  3. Negara-negara Utara meminjamkan modalnya ke negara-negara Selatan.
  4. Negara-negara Utara mengeksploitasi tenaga kerja yang berasal dari Selatan.
  5. Negara-negara Utara rnendapat keuntungan dari penerimaan pajak pembangunan.


Informasi yang tepat terkait kerja sama ekonomi antara negara-negara Utara dan Selatan ditunjukkan nomor .... 
  1. 1, 2, dan 3
  2. 1, 2, dan 4
  3. 2, 3, dan 4
  4. 2, 3, dan 5
  5. 3, 4, dan 5

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Hubungan kerja sama antara negara-negara Utara-Selatan dalam membangun kekuatan perekonomian dunia dilakukan dengan cara-cara sebagai berikut. Pertama, n egara Utara menanamkan modalnya ke Selatan, seperti dalam bentuk pendirian perusahan-perusahan asing. Kedua, negara Utara akan mengimpor bahan mentah dari Selatan dan negara Selatan mengimpor teknologi dari negara Utara. Ketiga, bentuk pinjaman modal dari negara Utara ke negara Selatan. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Hubungan kerja sama antara negara-negara Utara-Selatan dalam membangun kekuatan perekonomian dunia dilakukan dengan cara-cara sebagai berikut. Pertama, negara Utara menanamkan modalnya ke Selatan, seperti dalam bentuk pendirian perusahan-perusahan asing. Kedua, negara Utara akan mengimpor bahan mentah dari Selatan dan negara Selatan mengimpor teknologi dari negara Utara. Ketiga, bentuk pinjaman modal dari negara Utara ke negara Selatan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

53

02_Aurelio B M

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pengaruh Perang Dingin terhadap ekonomi global di antaranya adalah ...

57

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia