Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi pergerakan angin global berikut! Dampak perubahan iklim yang disebabkan oleh fenomena tersebut....

Perhatikan ilustrasi pergerakan angin global berikut!

Dampak perubahan iklim yang disebabkan oleh fenomena tersebut....

  1. naiknya suhu permukaan air laut di Samudra Pasifik

  2. kekeringan yang panjang di Benua Asia dan Afrika

  3. hujan sangat lebat di wilayah Indonesia dan Australia

  4. angin pasat tidak sampai di wilayah Asia dan Australia

  5. naiknya gelombang laut di Samudra Hindia

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

01

:

17

:

26

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

La Nina dinyatakan sebagai “Kejadian La Nina” atau “ La Nina event ” apabilasuhu permukaan laut Samudera Pasifik tropis bagian tengah dan timur (Pantai barat Amerika) yang lebih dingin daripada kondisi normalnya, diikuti oleh perubahan sirkulasi atmosfer di atasnya berupa peningkatan angin pasat timuran lebih kuat dari kondisi normalnya, dan telah berlangsung beberapa bulan. La Nina berdampak pada peningkatan curah hujan di Pasifik barat (Indonesia, Sebagian Asia tenggara lainnya, dan bagian utara Australia), Brazil bagian utara, dan Sebagian pantai barat Amerika Serikat. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

La Nina dinyatakan sebagai “Kejadian La Nina” atau “La Nina event” apabila suhu permukaan laut Samudera Pasifik tropis bagian tengah dan timur (Pantai barat Amerika) yang lebih dingin daripada kondisi normalnya, diikuti oleh perubahan sirkulasi atmosfer di atasnya berupa peningkatan angin pasat timuran lebih kuat dari kondisi normalnya, dan telah berlangsung beberapa bulan. La Nina berdampak pada peningkatan curah hujan di Pasifik barat (Indonesia, Sebagian Asia tenggara lainnya, dan bagian utara Australia), Brazil bagian utara, dan Sebagian pantai barat Amerika Serikat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah skema proses terjadinya singkat El nino dan La lina, disertai penjelasan dari gambar tersebut!

12

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia